APA Manfaat Perjanjian Ekstradisi Baru Disepakati Indonesia dan Singapura? Siap-siap Koruptor, Teroris Digaruk

- 26 Januari 2022, 10:39 WIB
Ilustrasi -  Tahukah anda, perjanjian ekstradisi itu apa arti dan maksudnya? Dampak mengerikan bagi para koruptor sembunyi di Singapura!
Ilustrasi - Tahukah anda, perjanjian ekstradisi itu apa arti dan maksudnya? Dampak mengerikan bagi para koruptor sembunyi di Singapura! /ANTARA/

INDOTRENDS.ID - Apa manfaat perjanjian ekstradisi yang baru saja disepakati Indonesia dan Singapura? Tak hanya koruptor, siap-siap saja teroris yang sembunyi di Singapura kena garuk!

Tapi terlebih dulu, pahami, perjanjian ekstradisi itu apa arti dan maksudnya?

Baru disepakati Indonesia dan Singapura, simak dampak mengerikan perjanjian ekstradisi bagi para koruptor asal Indonesia yang masih dan akan bersembunyi di Singapura.

Dengan perjanjian ekstradisi, maka ruang gerak koruptor Indonesia makin sempit, karena makin mudah bagi pemerintah Indonesia melakukan pengejaran para koruptor.

Termasuk mengejar uang-uang panas hasil maling uang rakyat agar segera bisa kembali ke Indonesia.

Lalu apa itu perjanjian ekstradisiIndoTrends.id mengutip Brittanica, perjanjian ekstradisi adalah sebuah hubungan internasional yang dilakukan antarnegara.

Kedua negara membuat perjanjian dengan isi apabila ada tersangka tindak kriminal yang kabur dan bersembunyi di negara tetangga, maka negara tersebut berhak mengadili dan menyerahkan tersangka ke negara asalnya, baik itu koruptor maupun teroris !

 Tahukah anda, perjanjian ekstradisi itu apa arti dan maksudnya? Dampak mengerikan bagi para koruptor sembunyi di Singapura!
Tahukah anda, perjanjian ekstradisi itu apa arti dan maksudnya? Dampak mengerikan bagi para koruptor sembunyi di Singapura! Klaus Hausmann

 

Halaman:

Editor: Dian Toro


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x