Link Baca Cerita Asli KKN di Desa Penari versi Nur dan Widya, Cek Juga Jadwal Tayang dan Nonton di Bioskop

- 11 Mei 2022, 05:50 WIB
Inilah cerita lengkap KKN di Desa Penari versi Nur dan Widya yang viral di tahun 2019, beserta jadwal dan cara nonton film ini mode Uncut 2022.
Inilah cerita lengkap KKN di Desa Penari versi Nur dan Widya yang viral di tahun 2019, beserta jadwal dan cara nonton film ini mode Uncut 2022. /tangkap layar Instagram @kknmovie/

Sedikit cuplikan, kisah ini dimulai ketika sekelompok mahasiswa dan mahasiswi hendak melakukan program kerja nyata di sebuah pelosok desa yang memiliki misteri tersendiri.

Awalnya mereka berpikir ini hanyalah desa biasa pada umumnya yang terletak di bawah kaki gunung dan bisa dijadikan lokasi KKN mereka.

Namun ternyata ada sebuah rahasia besar yang disimpan masyarakat setempat mengenai desa tempat tinggalnya.

Tragedi dimulai ketika salah satu mahasiswa bernama Bima jatuh cinta kepada anggota lain yakni Widya.

Bima pun berusaha agar Widya bisa menyukainya dan menjadi miliknya. Namun sayangnya ia menghalalkan berbagai cara termasuk bersekutu dengan jin bernama Badarawuhi.

Badarawuhi merupakan sosok jin perempuan yang cantik penguasa desa tersebut. Wujud aslinya adalah ular dengan bentuk kepala manusia.

Bahwa kita tidak boleh sembarangan di daerah orang dan selalu mendekatkan diri pada Allah SWT kapanpun dan dimanapun berada.

Membaca cerita KKN di Desa Penari versi Ayu maupun Nur ini menarik untuk diikuti baik melalui bacaan apalagi filmnya yang sedang tayang saat ini.

Dan berikut link thread @simpleman yang bisa kamu baca:

Klik link: KKN di Desa Penari Nur Story

Halaman:

Editor: Arumi Razeta

Sumber: Desk Jabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah