5 Tempat Wisata Alam Eksotis di Banyuwangi Pelepas Stress, Nomor 4 dan 5 Cocok Bagi Kamu Penyuka Snorkeling

- 27 Mei 2022, 01:36 WIB
Destinasi wisata di Banyuwangi
Destinasi wisata di Banyuwangi /Laman resmi Banyuwangi Tourism/

1.Pantai Plengkung

Pantai Plengkung atau lebih dikenal dengan sebutan G-Land ini terletak dalam kawasan Taman Nasional Alas Purwo di Banyuwangi.

G-Land ini terkenal dengan ombaknya yang besar, panjang dan penuh tantangan.

Bahkan seringkali dijadikan destinasi berselancar bagi para wisatawan mancanegara.

Menariknya, tinggi ombak di Pantai Plengkung ini bisa mencapai 8 meter dengan panjang hingga 2 kilometer.

Lebih tepatnya, Pantai Plengkung ini berlokasi di Desa Kalipait, Kecamatan Tegaldlimo, Kabupaten Banyuwangi, Provinsi Jawa Timur.

Baca Juga: TEBING BREKSI Tempat Wisata Unik Paduan Maha Karya Alam dan Darah Seniman Jawa Mataraman yang Sungguh Menawan

Taman Nasional Meru Betiri
Taman Nasional Meru Betiri getlost.id

2.Taman Nasional Meru Betiri

Taman Nasional Meru Betiri ini merupakan kawasan heterogen seluas 58.000 hektar dan terletak pada ketinggian 900-1.225 mdpl

Halaman:

Editor: Rahman Dhani

Sumber: Ring Times Banyuwangi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x