7 Tempat Wisata Cirebon Pas Buat Healing, Nomor 1,4 dan 6 Tak Kalah Indah Dibanding Sungai Aare di Swiss

- 3 Juni 2022, 08:47 WIB
 Wisata Bukit Gronggong di Cirebon Paling Romantis
Wisata Bukit Gronggong di Cirebon Paling Romantis / IG @triptrapliburan

 

INDOTRENDS.ID - Inilah 7 tempat wisata di Cirebon yang paling pas buat healing alias buat mencari ketenangan, nomor 1,4 dan 6 tak kalah indah dibanding Sungai Aare di kota Bern, Swiss.

Salah satunya adalah tempat wisata di Cirebon bernama Bukit Gronggong. 

Pesona matahari terbit (sunrise) dan matahari terbenam (sunset) di Bukit Gronggong mengundang para wisatawan untuk berburu foto di tempat ini. 

Tidak sebatas spot foto yang instagramable, beberapa tempat wisata Cirebon dan sekitarnya juga menyuguhkan pemandangan indah yang bisa anda nikmati sambil healing. Simak selengkapnya 7 tempat wisata Cirebon dan sekitarnya yang kekinian dan instagramable:

1. Telaga Biru Cicerem

Telaga Biru CIcerem, Cirebon
Telaga Biru CIcerem, Cirebon IG @telagabiru_cicerem

Telaga Biru Cicerem atau yang dikenal dengan Telaga Nilem merupakan salah satu tempat wisata yang banyak dikunjungi wisatawan, karena memiliki air yang jernih dengan warna kebiru-biruan.

Selain warna airnya yang menarik perhatian, Telaga Biru Cicerem juga memberikan pemandangan yang indah dan hamparan pepohonan yang membuat suasana semakin sejuk. Di Telaga Biru Cicerem terdapat puluhan ikan mas yang kerap berseliweran di dalam air, ini semakin membuat keindahan Telaga Biru Cicirem digandrungi wisatawan. Lokasi Telaga ini berada di Desa Kaduela Kecamatan Pasawahan Kabupaten Kuningan, tepat di bawah kaki Gunung Ciremai.

2. Batu Lawang

Halaman:

Editor: Dian Toro


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x