Apa Dampak Globalisasi dalam Segala Bidang? Ini 12 Akibat Positif dan Negatif Globalisasi, Ada Baik dan Buruk

- 19 September 2022, 11:15 WIB
Apa dampak globalisasi dalam segala bidang? Inilah 12 akibat atau efek globalisasi, dari sisi positif maupun negatifnya.
Apa dampak globalisasi dalam segala bidang? Inilah 12 akibat atau efek globalisasi, dari sisi positif maupun negatifnya. /pexels.com

3. Tingkat Kehidupan yang lebih Baik

Dibukanya lapangan kerja yang memproduksi alat-alat komunikasi dan transportasi yang canggih sehingga mengurangi penggangguran.

4. Kemajuan supremasi hukum dan perlindungan HAM 

Globalisasi mendorong penguatan supremasi hukum, demokratisasi, dan tuntutan terhadap dilaksanakannya hak-hak asasi manusia.

5. Etos Kerja dan Kemandirian jadi lebih baik

Globalisasi berdampak membaiknya etos kerja yang tinggi, suka bekerja keras, disiplin, mempunyai jiwa kemandirian, rasional, sportif.

6. Perluasan Peluang Pasar Perdagangan Luar Negeri

Memberi peluang kepada Indonesia untuk ikut bersaing di pasar perdagangan luar negeri, terutama hasil pertanian, hasil laut, tekstil, dan bahan tambang.

7. Dibukanya investasi dan produksi perusahaan asing di Indonesia

Globalisasi mendorong perusahaan asing memindahkan operasi produksi ke negara-negara berkembang dengan pertimbangan keuntungan geografis. Dampaknya membuka lapangan kerja pagi penduduk.

Halaman:

Editor: Dian Toro


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x