Mengapa Penting Ciptakan Lingkungan Nyaman Melalui Budaya Sekolah Positif? Kunci Jawaban Post Test Modul 1

- 18 Februari 2023, 08:18 WIB
Pembahasan salah satu pertanyaan yang ada di soal Post Test Modul 1 Dalam Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan SD
Pembahasan salah satu pertanyaan yang ada di soal Post Test Modul 1 Dalam Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan SD /pexels.com/Pavel Danilyuk/

 

INDOTRENDS.ID - kunci jawaban Post Test Modul 1 ini untuk menjawab soal: Mengapa penting untuk menciptakan lingkungan nyaman melalui budaya sekolah yang positif?

soal Post Test Modul 1 Dalam Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan SD penting dipelajari karena bagian dari Platform Merdeka Mengajar .

Soal

Mengapa penting untuk menciptakan lingkungan yang nyaman melalui budaya sekolah yang positif?,

Jawaban

Penting karena bisa meningkatkan kualitas pembelajaran

Pembahasan

Budaya merupakan kebiasaan atau hal yang biasa terjadi di suatu tempat, termasuk di sekolah, dan berlangsung secara rutin pada pola yang sama.

Budaya positif adalah bagian yang tidak terpisahkan dari kehidupan manusia. Budaya positif membentuk manusia untuk bersikap positif dalam kesehariannya .

Halaman:

Editor: Dian Toro


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x