TUTORIAL Cara Memakai Dasi Segitiga Wanita dan Pria, Penting Buat Siswa Baru SD, SMP, SMA, Mudah dan Rapi

- 17 Juli 2023, 16:30 WIB
Foto Ilustrasi - Inilah beberapa cara dan tips memakai dasi segitiga wanita dan pria simpel untuk Sekolah SD, SMP, SMA yang benar serta rapi
Foto Ilustrasi - Inilah beberapa cara dan tips memakai dasi segitiga wanita dan pria simpel untuk Sekolah SD, SMP, SMA yang benar serta rapi / TieMart

INDOTRENDS.ID - Ini tutorial cara memakai dasi segitiga buat pria dan wanita, penting dipahami para siswa baru SD, SMP, SMA, perhatikan bagaimana cara memakai dasi yang mudah tapi rapi.

Agar memakai dasi hasilnya rapi tapi mudah, perhatikan sejumlah tutorial berikut ini:

  1. Pertama pilih dan sesuaikan panjang dasi dengan ukuran badanmu
  2. Mengikat dasi simpul sederhana
  3. Mengatur dan merapikan dasi
  4. Menyematkan penjepit dasi

Sejumlah cara atau teknik memakai dasi segitiga untuk sekolah adalah dengan simpul OSIS, pratt, dan windsor setengah. Perhatikan cara memakai dasi segitiga menggunakan simpul OSIS, pratt, dan windsor setengah adalah sebagai berikut:

1. Simpul dasi windsor setengah (Half Windsor Knot)

Cara mudah simpul dasi windsor setengah (Half Windsor Knot)
Cara mudah simpul dasi windsor setengah (Half Windsor Knot) My Little Crafts

  • Letakkan dasi di leher dengan ujung lebar di bagian kanan, kemudkan ujung kecul di kiri.
  • Silangkan ujung lebar dengan ujung kecil dan bawa ujung lebar mengelilingi leher di bawah ujung yang lain.
  • Bawa lebar dasi melalui ujung lain ke depan, dengan arah dari kanan ke kiri.
  • Geser ujung lebar melalui simpul dan lingkari leher.

2. Simpul dasi pratt (Pratt Knot)

Cara mudah simpul dasi pratt (Pratt Knot)
Cara mudah simpul dasi pratt (Pratt Knot) DQT

  • Letakkan dasi dari dalam keluar. Ujung lebar dasi di bagian kanan, dan ujung kecil di bagian kiri.
  • Kemudian silangkan ujung lebar dari ke bawah ujung kecil dan simpul ujung lebar dari mengelilingi leher.
  • Tarik ujung lebar dasi ke atas ujung kecil dari kiri ke kanan dan bawa melalui simpul.
  • Pindahkan ujung lebar ke bawah melalui simpul pada bagian depan.
  • Kemudian tarik ujung kecil untuk mengencangkan dasi.

3. Simpul dasi OSIS (Four in Hand Knot)

Cara mudah simpul dasi OSIS (Four in Hand Knot)
Cara mudah simpul dasi OSIS (Four in Hand Knot) The Modest Man

Halaman:

Editor: Dian Toro


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x