40 Contoh Soal Cerdas Cermat HUT Kemerdekaan 17 Agustus dan Jawabannya: Pengetahuan Umum, Sejarah, Kebangsaan

- 23 Juli 2023, 11:14 WIB
Ilustarsi lomba cerdas cermat - Berikut ini adalah contoh 40 soal cerdas cermat 17 Agustus dan kunci jawaban dengan tema sejarah Kemerdekaan Indonesia.
Ilustarsi lomba cerdas cermat - Berikut ini adalah contoh 40 soal cerdas cermat 17 Agustus dan kunci jawaban dengan tema sejarah Kemerdekaan Indonesia. /Tangkap layar kanal YouTube/Toraja unik

INDOTRENDS.ID - Jadikan inspirasi! 40 contoh soal Cerdas Cermat HUT Kemerdekaan 17 Agustus 2023 dan jawabannya: Materi Pengetahuan Umum, Sejarah dan Kebangsaan .

40 contoh soal Cerdas Cermat HUT Kemerdekaan 17 Agustus 2023 dan jawabannya: Materi Pengetahuan Umum, Sejarah dan Kebangsaan ini bisa jadi bahan lomba Cerdas Cermat 17 Agustus dari tingkat RT, kelurahan, kecamatan, bahkan SD, SMP, SMA bahkan 17 Agustusan tingkat kantoran!

 

1. Siapakah yang membacakan Teks Proklamasi ? ... Bung Karno

2. Siapakah yang menjahit bendera Merah Putih ? ... Ibu Fatmawati

3. Tanggal 10 November diperingati sebagai hari apa ? ... Hari pahlawan

4. Jepang mulai menjajah Indonesia pada tahun ? ...  1942

5. Tiang bendera Merah Putih pada saat Proklamasi kemerdekaan terbuat dari ? ... Tiang Bambu Kasar

6. Siapakah yang menciptakan lagu Indonesia Raya ? ... W. R. Soepratman

Halaman:

Editor: Dian Toro


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x