50 Ucapan Selamat Menikah untuk Sahabat Paling Bermakna, Agar Ucapan 'Happy Wedding' Lebih Berkesan

- 26 Juni 2024, 08:12 WIB
Inilah contoh 50 Ucapan Selamat Menikah untuk Sahabat Paling Bermakna dan Berkesan Bagi Kedua Mempelai Pengantin yang Juga Teman Dekat Kita.
Inilah contoh 50 Ucapan Selamat Menikah untuk Sahabat Paling Bermakna dan Berkesan Bagi Kedua Mempelai Pengantin yang Juga Teman Dekat Kita. /Pixabay/vetonethemi

26. "Di balik awan putih, ada langit cerah yang sangat luas dan bisa kamu lihat. Begitu juga dengan pernikahan kalian, semoga penuh cerita cinta yang sangat luas"

27. "Mulai hari ini, berbahagialah bersamanya walau ada tangis dan haru yang bisa terjadi. Tapi pastikanlah bahwa kalian tetap mencintai tanpa keraguan"

28. "Selamat menikah, semoga cerita kalian selalu indah dan penuh angin segara yang selalu menyelimuti"

29. "Hari yang bahagia ini bisa kalian kenang dan semoga tetap awet hingga kapan saja"

30. "Semoga penuh harapan dan diberikan jalan terbaik saat kalian berdua melangkah. Selamat menikah"

Ide Contoh Selamat Menikah untuk Sahabat Dekat Bermakna Doa Bahagia

1. "Selamat menikah sahabat, hari ini penuhilah hatimu dengan cinta yang luar biasa. Untuk keluarga kecil kalian nantinya juga tetap bahagia selalu ya"

2. " Semoga hari ini menandai permulaan kehidupan kalian yang penuh semangat dan cinta"

3. "Selamat berbahagia teman, akan ada momen dan kenangan indah yang akan kalian tuai. Penuh doa dan cinta selalu ya"

4. "Saya doakan kalian selalu setia dan saling mengandalkan di setiap masalah atau derita. Semoga kalian selalu bersama menopang satu sama lain. Selamat menikah"

Halaman:

Editor: Dian Toro


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah