TERBANGUN Tengah Malam? Jangan Lupa Baca Doa Ini: Fadzquruuni adzkurkum, wasykuruulii walaa takfuruun

- 8 Desember 2021, 06:30 WIB
Ini bacaan doa dianjurkan Rasulullah SAW ketika tiba-tiba kita terbangun dari tidur tengah malam, agar selalu mendapat perlindungan Allah SWT
Ini bacaan doa dianjurkan Rasulullah SAW ketika tiba-tiba kita terbangun dari tidur tengah malam, agar selalu mendapat perlindungan Allah SWT /FathulGhofur.com

INDOTRENDS.ID - Ini bacaan doa dianjurkan Rasulullah SAW ketika tiba-tiba kita terbangun dari tidur tengah malam, agar selalu mendapat perlindungan Allah SWT . 

Terbangun dari tidur di tengah malam adalah hal yang lazim terjadi pada setiap orang.

Hal ini bisa terjadi karena beberapa hal misalnya karena kebelet pipis, mendengar suara tertentu yang mengejutkan, terasa haus ingin minum, sedang ingin ganti posisi tidur misalnya dari miring kekiri atau kekanan, dan atau sebab lainnya.

Terbangun tidur pada malam hari dapat terjadi pada setiap orang baik yang pola tidurnya normal, maupun (apalagi)  yang memang mengalami gangguan pola tidur.

Baca Juga: BACA PAGI HARI! Doa Agar Rezeki Lancar dan Halal, Amalkan Setelah Sholat Subuh atau Setelah Sholat Dhuha

Melalui Rasulullah Muhammad SAW, Islam mengajarkan doa-doa yang dianjurkan dibaca pada saat kita terbangun dari tidur di tengah malam ini.

Fadhilah dan makna doa ini teramat dalam, karena mengajarkan kita untuk selalu ingat pada Allah SWT kapanpun dan dalam situasi apapun, termasuk saat pertama kali kita menyadari kita sedang terbangun di malam hari.

Allah SWT sangat menyukai dan akan selalu membalas pahala kepada hamba Nya yang selalu ingat kepadaNya.

Seperti yang termaktub dalam surat Al Baqarah ayat 152 'fadzquruuni adzkurkum, wasykuruulii walaa takfuruun...' yang artinya : Ingatlah kepada Ku, niscaya Aku akan selalu ingat kepadamu.

Halaman:

Editor: Arumi Razeta

Sumber: IndoTrends.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah