40 Kisi-kisi Contoh Terbaru Soal Cerdas Cermat Pengetahuan Umum Lengkap Jawabannya, Tingkat SMA SMK Umum

18 Desember 2023, 07:15 WIB
Ilustrasi - Kumpulan Soal Cerdas Cermat Pengetahuan Umum dan Jawabannya, dari Tingkat SMA-SMK /Istimewa/

INDOTRENDS.ID - 40 Kisi-kisi Contoh Terbaru Soal Cerdas Cermat Pengetahuan Umum Lengkap Jawabannya, Tingkat SMA SMK Umum .

1. Ilmu yang mempelajari segala aspek kehidupan mikroorganisme disebut?
Jawab: mikrobiologi.

2. Ilmu tentang burung disebut?
Jawab: Ornitologi.

3. Ilmu tentang jamur disebut?
Jawab: Mikologi.

4. Ilmu tentang reptilia dikenal sebagai
Jawab: Herpetologi.

5. Cabang Biologi yang mempelajari perkembangan makhluk hidup dari tingkat rendah ke tingkat lebih tinggi adalah?
Jawab: Evolusi.

6. Pada sistem klasifikasi lima kingdom, makhluk hidup yang memiliki ciri eukariotik, bersel banyak, dan berfotosintesis dikelompokkan dalam kingdom?
Jawab: Plantae.

7. Bakteri yang tubuhnya memiliki dinding sel dengan peptidoglikan yang tebal akan berwarna ungu dengan pewarnaan Gram disebut?
Jawab: Bakteri gram positif.

Baca Juga: 30 Kisi-kisi Soal Cerdas Cermat Pengetahuan Umum Lengkap Jawaban, Tingkat SMA SMK, Soal Gampang-gampang Susah!

8. Berbagai buah jeruk antara lain bali, nipis, dan pontianak. Hasil persilangan tanaman ini tidak pernah menghasilkan biji. Hal ini menunjukkan keanekaragaman hayati tingkat?
Jawab: Spesies.

9. Makhluk hidup yang dapat mengurangi sampah organik yang berasal dari tumbuhan mati dan bangkai adalah?
Jawab: Bakteri dan jamur.

10. Mangifera indica adalah nama latin dari?
Jawab: Mangga.

11. Felis catus adalah nama latin dari?
Jawab: Kucing.

12. Araneus diadematus adalah nama latin dari?
Jawab: Laba-laba.

13. Malus adalah nama latin dari?
Jawab: Apel.

14. Panthera pardus adalah nama latin dari?
Jawab: Macan tutul.

15. Serpentes adalah nama latin dari?
Jawab: Ular.

16. Suara dengan frekuensi 20 - 20.000 Hz disebut bunyi?
Jawab: Audiosonik.

17. Perkembangbiakan yang melibatkan jantan dan induk betina disebut?
Jawab: Generatif.

18. Unta mampu bertahan hidup di gurun pasti tanpa makan dan minum selama beberapa hari. Cara yang dilakukan unta agar dapat bertahan hidup adalah?
Jawab: Menyimpan cadangan lemak di punuk.

19. Planaria berkembangbiak dengan cara?
Jawab: Fragmentasi.

20. Jahe dapat dikembangbiakkan dengan cara vegetatif alami yaitu rimpang. Rimpang merupakan bagian dari?
Jawab: Akar.

21. Sebutkan partikel-partikel penyusun atom!
Jawab: Elektron, proton dan neutron.

22. Partikel yang bermuatan disebabkan karena adanya penangkapan/pelepasan sejumlah elektron dalam suatu atom disebut?
Jawab: Ion.

23. Jika sebuah senyawa N dan C memiliki jumlah neutron yang sama maka disebut?
Jawab: Isoton.

24. Jika sebuah senyawa Na dan Fe memiliki jumlah elektron maka disebut?
Jawab: Isoelektronik.

25. Kelemahan teori atom yang mengatakan bahwa tidak dapat menentukan posisi elektron dengan pasti adalah kelemahan teori atom dari?
Jawab: Niels Bohr.

26. Kalium memiliki nomor atom 19 dan nomor massa 39, maka jumlah elektron pada ion Kalium adalah?
Jawab: 19.

27. Siapakah penemu neutron?
Jawab: James Chad

28. Protein merupakan biopolimer dari asam amino yang dirangkai oleh ikatan?
Jawab: Peptida.

29. Larutan yang dapat menghantarkan listrik disebut larutan?
Jawab: Elektrolit.

30. Senyawa poliatom dengan rumus CH3COO- memiliki nama lain?
Jawab: Asetat.

31. Senyawa poliatom dengan rumus SO42- memiliki nama lain?
Jawab: Sulfat.

32. Seekor ikan berada pada dasar akuarium penuh air yang tingginya 25 cm. Jika massa jenis air 1,00 kg/m3. Tekanan hidrostatis ikan tersebut adalah?
Jawab: 2500 Pa.

33. Gaya yang ditimbulkan oleh penghantar berarus listrik atau muatan listrik yang bergerak dan berada dalam medan magnet homogen. Pernyataan ini merupakan bagian hukum?
Jawab: Lorentz.

34. Nilai minimum fungsi f(x) = 3x2+6x-24 adalah?
Jawab: -27.

35. (813-(-210)-n=-45 nilai n adalah?
Jawab: 1.068.

36. Untuk menyampaikan hasil keputusan rapat pemuda yang dipimpin oleh Chairul Saleh, kedua pemuda Darwis dan Wikana menemui Soekarno dan Hatta di?
Jawab: Rumah Soekarno di Pegangsaan Timur 56.

37. Apa yang dimaksud dengan "Panji-Panji Kemerdekaan"?
Jawab: Bendera-bendera yang digunakan pada masa perjuangan kemerdekaan Indonesia.

38. Napoleon sempat diasingkan ketika masa penjajahan masih berlaku di Indonesia, apa nama pulau pengasingannya?
Jawab: Pulau Digul.

39. Pemimpin wakil Indonesia dalam Perjanjian Linggarjati adalah ...
Jawab: Sutan Syahrir.

40. Siapakah pahlawan nasional yang terkenal dengan julukan "Pahlawan Proklamator" karena ikut menandatangani naskah proklamasi?
Jawab: Mohammad Hatta.

Baca Juga: 25 Kisi-kisi Soal Cerdas Cermat Tema Islam SMP MTs Lengkap Jawaban, Agar Kamu Juara Cerdas Cermat PAI !

Baca Juga: 25 Soal Cerdas Cermat Tema Islam SMP MTs Lengkap Jawabannya: Disebut Apakah, Perbuatan Menyekutukan Allah?

***

 

Editor: Dian Toro

Tags

Terkini

Terpopuler