Apa Perbedaan Kerjasama Bilateral, Multilateral, Regional, Antarregional? Materi Penting Ekonomi Kelas 12 SMA

- 12 November 2023, 12:03 WIB
Ilustrasi - Simak pembahasan soal dan kunci jawaban materi Ekonomi kelas XII Kurikulum Merdeka, terdapat soal Aktivitas 11 di halaman 73 bab 2.
Ilustrasi - Simak pembahasan soal dan kunci jawaban materi Ekonomi kelas XII Kurikulum Merdeka, terdapat soal Aktivitas 11 di halaman 73 bab 2. /pexels.com

INDOTRENDS.ID - Apa Perbedaan Kerjasama Bilateral, Multilateral, Regional, Antarregional? Materi Penting Ekonomi Kelas 12 SMA Kurikulum Merdeka Aktivitas 11 di halaman 73 bab 2.

Pahami ya, bentuk kerjasama internasional bisa berupa kerja sama bilateral, multilateral, regional, dan antarregional.

Kerja sama bilateral merupakan bentuk kerjasama yang hanya terdiri dari dua negara.

Sementara kerja sama multilateral adalah kerja sama yang melibatkan dua atau lebih negara di wilayah atau kawasan tertentu.

Adapun kerjasama regional adalah bentuk kerjasama melibatkan sejumlah negara dalam di kawasan tertentu.

Sedangkan kerjasama antarregional adalah kerja sama antara negara-negara di satu kawasan dengan negara dari kawasan lain.

Aktivitas 11 Bentuk Kerja Sama Internasional

1. Indonesia menjalin kemitraan strategis khusus dengan Korea dengan berfokus terhadap perdagangan dan pertahanan.

Jawab: Bilateral

Halaman:

Editor: Dian Toro


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah