Teks Berita Itu Apa Pengertian dan Contohnya? Ini 45 Soal Teks Berita Lengkap Kunci Jawaban: Apa Fungsi Fakta?

- 22 November 2023, 12:51 WIB
45 Contoh Soal Teks Berita dan Kunci Jawaban, dalam Membaca Naskah Berita Sebaiknya Suara Kita
45 Contoh Soal Teks Berita dan Kunci Jawaban, dalam Membaca Naskah Berita Sebaiknya Suara Kita /Pexels.com/Katerina Holmes/

(1) Berbagai pihak mulai sibuk menyongsong Ujian Nasional SMP 2010.
(2) Salah satunya adalah kesibukan Direktorat Pembinaan SMP menyelenggarakan kegiatan Pendalaman Materi UN bagi Tim Pengembang Kurikulum.
(3) Dinas Pendidikan di daerah-daerah juga sibuk melakukan sosialisasi ke satuan pendidikan tentang pelaksanaan UN yang akan dilaksanakan akhir Maret
(4) Begitu juga, sekolah-sekolah mulai giat mengadakan kegiatan belajar tambahan untuk siswa kelas IX.

Kalimat utama paragraf tersebut ditandai dengan nomor ….
a. (1)
b. (3)
c. (3) dan (4)
d. (2)
e. (2) dan (4)

18. Bacalah paragraf berikut! (Soal 18-19)

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Sulawesi Tenggara menyurvei dua satwa endemik Sulawesi, yakni anoa dan burung maleo. Aktivitas itu dimaksudkan untuk mengetahui jumlah pasti populasi kedua hewan dilindungi tersebut. Survei menggunakan metode sampling di kawasan suaka margasatwa Tanjung Peropa dan Buton Utara.

Gagasan utama paragraf tersebut adalah ….
a. tujuan survei satwa endemik Sulawesi
b. survei satwa endemik Sulawesi
c. metode survei satwa endemik
d. tempat survei satwa endemik
e. jenis satwa endemik

19. Perbedaan penyajian kedua kutipan berita tersebut adalah …
a. Teks berita I diawali dengan apa, sedangkan berita II diawali dengan di mana
b. Teks berita I diawali dengan apa, sedangkan berita II diawali dengan siapa
c. Teks berita I diawali dengan kapan, sedangkan berita II diawali dengan siapa
d. Teks berita I diawali dengan kapan, sedangkan berita II diawali dengan apa
e. Teks berita I diawali dengan dimana, sedangkan berita II diawali dengan apa

20. Musim kemarau yang cukup panjang tahun ini mulai membawa dampak. Para peternak sapi potong mulai resah karena kesulitan untuk memperoleh rumput. Rumput sulit didapatkan karena kekurangan air yang menyebabkan rumput meranggas. Kekurangan ladang rumput tersebut menjadi penyebab minimnya jumlah populasi sapi potong di Jawa Tengah. Unsur apa yang disampaikan dalam teks berita di atas adalah ….
a. Musim kemarau yang cukup panjang terjadi di tahun ini.
b. Para peternak sapi potong mulai resah karena kesulitan memperoleh rumput.
c. Kekurangan air menyebabkan rumput meranggas.
d. Jumlah populasi sapi potong semakin menurun.
e. Ladang rumput semakin berkurang karena kekurangan air.

21. Teks A

Pesawat jenis PAC 750 XL milik PT. Komala Indonesia mengalami kecelakaan saat lepas landas di Bandara Perintis Ninia di Distrik Ninia, Kabupaten Yahukimo, Papua. Kecelakaan terjadi sekitar pukul 08.45, Rabu (11/8/2015). Tidak ada korban jiwa, namun sebanyak lima orang terluka dalam musibah tersebut. Pesawat mengalami masalah saat lepas landas sehingga menabrak rumah warga yang berada di ujung landasan. “Pesawat menabrak rumah warga,” kata Kepala Bidang Humas Polda Papua, Kombes Polisi Patridge Renwarin. Sebanyak empat orang mengalami luka ringan, sedangkan pilot Hermantiono mengalami pingsan. Para korban segera dievakuasi ke RS Wamena dengan menggunakan pesawat Dimoni.

Teks B

Halaman:

Editor: Dian Toro


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah