40 Kisi-kisi Contoh Terbaru Soal Cerdas Cermat Pengetahuan Umum Lengkap Jawabannya, Tingkat SMA SMK Umum

- 18 Desember 2023, 07:15 WIB
Ilustrasi - Kumpulan  Soal Cerdas Cermat Pengetahuan Umum dan Jawabannya, dari Tingkat SMA-SMK
Ilustrasi - Kumpulan Soal Cerdas Cermat Pengetahuan Umum dan Jawabannya, dari Tingkat SMA-SMK /Istimewa/

18. Unta mampu bertahan hidup di gurun pasti tanpa makan dan minum selama beberapa hari. Cara yang dilakukan unta agar dapat bertahan hidup adalah?
Jawab: Menyimpan cadangan lemak di punuk.

19. Planaria berkembangbiak dengan cara?
Jawab: Fragmentasi.

20. Jahe dapat dikembangbiakkan dengan cara vegetatif alami yaitu rimpang. Rimpang merupakan bagian dari?
Jawab: Akar.

21. Sebutkan partikel-partikel penyusun atom!
Jawab: Elektron, proton dan neutron.

22. Partikel yang bermuatan disebabkan karena adanya penangkapan/pelepasan sejumlah elektron dalam suatu atom disebut?
Jawab: Ion.

23. Jika sebuah senyawa N dan C memiliki jumlah neutron yang sama maka disebut?
Jawab: Isoton.

24. Jika sebuah senyawa Na dan Fe memiliki jumlah elektron maka disebut?
Jawab: Isoelektronik.

25. Kelemahan teori atom yang mengatakan bahwa tidak dapat menentukan posisi elektron dengan pasti adalah kelemahan teori atom dari?
Jawab: Niels Bohr.

26. Kalium memiliki nomor atom 19 dan nomor massa 39, maka jumlah elektron pada ion Kalium adalah?
Jawab: 19.

27. Siapakah penemu neutron?
Jawab: James Chad

Halaman:

Editor: Dian Toro


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah