30 Kisi-kisi Soal PKK Kelas 11 SMK Semester 2: Apa yang Dimaksud Hak Monopoli, Hak Cipta, Hak Paten, Hak Merek

- 27 Maret 2024, 09:05 WIB
30 Kisi-kisi Soal PKK Kelas 11 SMK Semester 2: Apa yang Dimaksud Hak Monopoli, Hak Cipta, Hak Paten, Hak Merek? 30 Soal PKK Kelas 11 SMK Semester 2 Ini juga Menyinggung Manfaat Wirausaha, Hak Monopoli, Peluang Usaha, Keberanian Mengambil Risiko .
30 Kisi-kisi Soal PKK Kelas 11 SMK Semester 2: Apa yang Dimaksud Hak Monopoli, Hak Cipta, Hak Paten, Hak Merek? 30 Soal PKK Kelas 11 SMK Semester 2 Ini juga Menyinggung Manfaat Wirausaha, Hak Monopoli, Peluang Usaha, Keberanian Mengambil Risiko . /paxels.com/Liza Summer/

8. Pak Hadi merupakan seseorang yang hanya lulusan SD. Dia ingin membangun usaha karena sadar dengan ijazah seperti itu, tidak aka nada perusahaan yang mau menerima dia sebagai pegawai. Hal ini menunjukkan motiasi usaha yang berasal dari …
a. Lingkungan
b. Kondisi ekonomi
c. Prasangka terhadap orang
d. Dari dalam diri
e. Situasi sekitar

9. Peluang usaha atau peluang bisnis dapat ditemukan di berbagai bidang kehidupan, seperti pendidikan, produksi, distribusi, transportasi, dan sebagainya. Berikut ini yang merupakan contoh peluang bisnis di bidang jasa adalah …
a. Salon kecantikan dan pemasok sembako
b. Salon kecantikan, bengkel, dan laundry
c. Penjualan kartu perdana
d. Pembuatan tempe
e. Produksi makanan ringan

10. Artis bernama A dalam sebuah wawancara mengaku dia selalu menggunakan computer merek B didalam kegiatan sehari-harinya. Komputer merek B tersebut dinamakan dengan merek …
a. Dagang
b. Pribadi
c. Perusahaan
d. Individu
e. Umum

11. Untuk mendapatkan peluang usaha yang baik, wirausaha perlu melakukan analisis terlebih dahulu, yaitu salah satunya dengan menggunakan analisis SWOT. Analisis SWOT yang berkaitan dengan ancaman usaha adalah
a. Strenght
b. Weakness
c. Opportunity
d. Threat
e. Treaty

12. Pak Banu dan Pak Adi adalah pembuat mesin drone dengan teknologi tercanggih dan diberi merek 3DD421. Untuk mematenkan merek dangnya, Pak Banu dan Pak Adi dating ke Direktorat merek. Maka, hak atas merek dagang tersebut jatuh kepada …
a. Pak Adi
b. Pak Banu
c. Pak Banu dan Pak Adi
d. Tidak ada
e. Milik negara

13. Setiap orang memiliki hak atas ciptaanya. Orang yang menjiplak hasil karya orang lain disebut …
a. Writer
b. Writor
c. Plagiator
d. Pencipta
e. kreator

14. Diera globalisasi sekarang telah mempermudah manusia dalam melakukan aktivitas usaha. Namun, era globalisasi memiliki kelemahan dalam hal pembajakan hak cipta. Tujuan dari diadakannya hak kekayaan intelektual adalah …
a. Supaya hasil karya seseorang tidak dibajak
b. Supaya hasil karya seseorang tidak ditiru
c. Supaya hasil karya seseorang tidak dinikmati semua orang
d. Supaya inovasi dan kreatifitas terus berkembang
e. Supaya negara mendapatkan keuntungan

15. Peluang usaha atau peluang bisnis dapat ditemukan di berbagai bidang kehidupan, seperti pendidikan, produksi, distribusi, transportasi, dan sebagainya. Usaha yang dilakukan dengan membuka usaha rekam video untuk dokumentasi merupakan peluang usaha di bidang…
a. Jasa
b. Produksi
c. Keuangan
d. Kontraktor
e. Manajemen

16. Seorang wirausaha memproduksi suatu produk untuk segmen khusus. Pemanfaatan peluang usaha yang digunakan wirausaha tersebut dinamakan…
a. Make it the first
b. Make it better
c. Make it special products
d. Make modification
e. Make it bigger

17. Bacalah langkah untuk menemukan inspirasi usaha berikut ini !
(1) Menentukan sector usaha yang tepat
(2) Mengevaluasi dan memberdayakanpeluang usaha menjadi produk
(3) Menentukan dari mana memulai menemukan sebuah sumber peluang
(4) Memberdayakan kekuatan produk yang memiliki nilai jual
Gambaran diatas yang merupakan keberhasilan pembangunan ekonomi Indonesia berdasarkan urutan adalah …
a. (1), (2), (3), (4)
b. (1), (3), (4), (2)
c. (3), (1), (4), (2)
d. (4), (1), (2), (3)
e. (2), (4), (1), (3)

Halaman:

Editor: Dian Toro


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x