TEKA-TEKI Penyebab Vladimir Putin Tandai 'Z' di Semua Armada Tempur Darat Rusia, Terungkap Maksudnya, Ternyata

- 8 Maret 2022, 13:08 WIB
Kendaraan militer Rusia melintas dengan tanda 'Z'.*
Kendaraan militer Rusia melintas dengan tanda 'Z'.* /Tangkapan Layar Twitter.com / @kamilkazani

INDOTRENDS.ID - Akhirnya terungkap, mengapa Vladimir Putin menandai 'Z' pada semua armada tempur darat Rusia yang berlaga di medan tempur Ukraina. 

Bukan sekadar tanda 'Z', Vladimir Putin berusaha memudahkan identifikasi bahwa 'Ini adalah kawan sesama Rusia.' Apalagi di medan tempur, tank-tank berkeliaran, terkadang agak sulit membedakan mana tank kawan, mana tank lawan (Ukraina).

Ternyata tanda 'Z' bertindak sebagai sinyal kepada sesama Rusia untuk mengidentifikasi kendaraan mereka sendiri di zona perang dan menghindari tembakan persahabatan.

Lalu mengapa yang dipilih tanda 'Z?' Mengapa bukan tanda 'V' yang biasanya bermakna 'victory' atau kemenangan ? Entahlah.

Baca Juga: Kota Kiev Sudah Porak-poranda, Mengapa Ukraina Belum Berhasil Ditaklukkan? Terbongkar Kesalahan Strategi Putin

Seperti diketahui, tank dan kendaraan militer Rusia telah menjadi umum di Ukraina sekarang. Sejak perang Ukraina dimulai 13 hari yang lalu, kendaraan-kendaraan ini berkeliaran di dekat Kiev dan kota-kota Ukraina lainnya dengan tanda "Z" yang dicat di sisinya.

Media sosial penuh dengan gambar lambang putih, bergaya sapuan kuas tebal. Banyak pengunjuk rasa, terutama yang mendukung Rusia, ditemukan memakainya di kaus juga.

Akhirnya terungkap, mengapa Vladimir Putin menandai 'Z' pada semua armada tempur darat Rusia yang berlaga di medan tempur Ukraina.
Akhirnya terungkap, mengapa Vladimir Putin menandai 'Z' pada semua armada tempur darat Rusia yang berlaga di medan tempur Ukraina.

Lalu, sebetulnya apa 'sih' arti dari simbol "Z"?

Halaman:

Editor: Dian Toro

Sumber: Zona Priangan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x