Peluang Cerah Bisnis Barbershop atau Pangkas Rambut, Ini Rincian Biaya Awalnya, Tak Punya Modal? Ini Solusinya

- 1 Februari 2021, 21:33 WIB
Bisnis barbershop atau pangkas rambut
Bisnis barbershop atau pangkas rambut /CHX/ADV ASTIM

Biaya Operasional dan Promosi

Kedua biaya ini sama pentingnya dengan biaya alat-alat serta sewa tempat. Sebab, jika Anda sudah menyiapkan biaya operasional meliputi, biaya listrik, air, kebersihan, keamanan, gaji pegawai, hingga untuk restock perlengkapan-perlengkapan cukur, untuk 6 bulan hingga 1 tahun ke depan, dan di bulan ke 3 sepi pengunjung, bisnis Anda tetap berjalan.

Begitupun dengan promosi, jika Anda menyiapkan bujet ini, bisnis Anda bisa mendapat kesempatan untuk diketahui oleh lebih banyak orang.

Jika diketahui banyak orang, potensi untuk mendatangkan konsumen baru juga semakin besar. Jika konsumen baru berdatangan, keuntungan pun berdatangan. Semua ini seperti efek domino bila promosi dijalankan dengan benar.***

 

Halaman:

Editor: Arumi Razeta

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah