Apa Hukumnya Mendoakan Orang Tua yang Sakit Parah dan Sulit Disembuhkan Agar Segera Meninggal? Ini Kata UAS

- 18 Maret 2022, 19:57 WIB
Bolehkah Doakan Orang Tua yang Sakit Supaya Segera Meninggal karena Tidak Tega? Ini Hukumnya Menurut UAS
Bolehkah Doakan Orang Tua yang Sakit Supaya Segera Meninggal karena Tidak Tega? Ini Hukumnya Menurut UAS /Pixabay

INDOTRENDS.ID - Orang tua merupakan salah satu orang yang paling berjasa dalam kehidupan kita, mereka adalah orang yang telah melahirkan, merawat, dan membesarkan kita tanpa pamrih.

Sudah sepantasnya kita sebagai anak harus berbakti dan menyayangi kedua orang tua kita dengan penuh rasa tanggung jawab dan ikhlas.

Selagi masih ada kesempatan untuk berbakti, gunakan kesempatan itu sebaik-baiknya selama orang tua masih ada.

Bila mendapati salah satu atau kedua orang tua kita ada yang sakit parah hingga sulit disembuhkan, sebaiknya kita tetap merawat mereka dengan penuh kasih sayang, terlebih bila usia mereka telah senja.

Kita juga diajarkan oleh Rasulullah untuk senantiasa mendoakan kedua orang tua kita, baik saat mereka masih hidup maupun telah meninggal dunia.

Baca Juga: INILAH BACAAN DOA Memohon Kesembuhan untuk Kedua Orang Tua yang Sedang Sakit Berat

Namun bagaimana jika orang tua kita sakit-sakitan dan sulit untuk disembuhkan, bolehkah kita sebagai anak mendoakan orang tua agar segera meninggal dengan alasan demi kebaikan mereka?

Ustadz Abdul Somad menjelaskan hukum mendoakan orang tua yang sakit agar segera meninggal karena tidak tega.

Anak akan merasakan dilema ketika dihadapkan pada situasi orang tua yang disayanginya sakit.

Halaman:

Editor: Arumi Razeta

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x