Apa Keutamaan 10 Hari Pertama Ramadhan 2024? Perbanyak Tadarus, Sedekah dan Bertaubat, Malaikat Saksi Ibadahmu

- 11 Maret 2024, 06:10 WIB
Apa Keutamaan 10 Hari Pertama Ramadhan 2024? Perbanyak Tadarus, Sedekah dan Bertaubat, Malaikat Saksi Ibadahmu Sepanjang Ramadhan
Apa Keutamaan 10 Hari Pertama Ramadhan 2024? Perbanyak Tadarus, Sedekah dan Bertaubat, Malaikat Saksi Ibadahmu Sepanjang Ramadhan /PORTAL PURWOKERTO /Pixabay/Ali Arapoglu

INDOTRENDS.ID - Apa Keutamaan 10 Hari Pertama Ramadhan 2024? Perbanyak Tadarus, Sedekah dan Bertaubat, Malaikat Saksi Ibadahmu

Umat Islam yang memahami keutamaan 10 hari pertama Ramadhan niscaya akan langsung tersadar untuk tidak menyia-nyiakan waktu beribadah karena Allah SWT melipatgandakan pahala dan ampunan.

Keutamaan 10 Hari Pertama Bulan Ramadhan

  • Bulan Penuh Rahmat

Pada saat bulan Ramadhan tiba, para umat muslim akan berlomba-lomba untuk beribadah dan melakukan berbagai kebaikan, karena bulan ini sering dikatakan sebagai bulan penuh rahmat.

Pada 10 hari pertama ini, pintu rahmat Allah SWT akan mulai terbuka dan dapat dimanfaatkan dengan baik. Para umat muslim dianjurkan untuk melakukan berbagai kebaikan yang dapat mendatangkan pahala berlipat ganda selama periode bulan Ramadhan ini. Jika awal bulan Ramadhan adalah pintu rahmat, maka waktu pertengahan pintu maghfirah dan akhir Ramadhan adalah pintu pembebasan api neraka.

Inilah keutamaan 10 hari pertama bulan puasa Ramadhan yang umat Islam wajib tahu
Inilah keutamaan 10 hari pertama bulan puasa Ramadhan yang umat Islam wajib tahu Freepik

  • Tadarus Membukakan Pintu Pahala

Tadarus akan menjadi salah satu kegiatan yang dapat dilakukan selama bulan Ramadhan. Kegiatan mulia ini dapat menjadi ajang untuk lebih mendekatkan diri kepada Allah SWT. Maka dari itu, tidak mengherankan jika ada banyak umat muslim yang berlomba-lomba untuk melakukannya.

Pada 10 hari pertama Ramadhan, tadarus dapat membukakan pintu pahala yang lebih lebar. Oleh karena itu, semua umat muslim dianjurkan untuk membaca Al-Quran selama periode puasa ini. Dengan bertadarus selama awal bulan Ramadhan ini, seseorang bisa mendapatkan pahala yang lebih banyak.

Halaman:

Editor: Dian Toro

Sumber: Kilas Klaten


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x