Sholat Dhuha Itu Sebaiknya Berapa Rekaat? Ini Kata Syekh Ali Jaber, Pagi Hari Tapi Tidak di Jam Terlarang Ini

- 19 April 2024, 06:20 WIB
 Berapa rekaat sholat Dhuha itu dianjurkan Rasulullah SAW? Ini jawaban Syekh Ali Jaber semasa hidup, lakukan di pagi hari tapi tidak pada jam terlarang berikut ini.
Berapa rekaat sholat Dhuha itu dianjurkan Rasulullah SAW? Ini jawaban Syekh Ali Jaber semasa hidup, lakukan di pagi hari tapi tidak pada jam terlarang berikut ini. /Tangkap layar YouTube.com/Syekh Ali Jaber/

INDOTRENDS.ID - Berapa rekaat sholat Dhuha itu dianjurkan Rasulullah SAW? Ini jawaban Syekh Ali Jaber semasa hidup, lakukan di pagi hari tapi tidak pada jam terlarang berikut ini.

Semua muslim sudah percaya dan paham bahwa sholat Dhuha itu sholat pelancar rezeki dan janji Allah SWT adalah memudahkan nafkah bagi mereka yang menunaikan.

Menurut Syekh Ali Jaber lewat sebuah ceramahnya, amalan ini memiliki durasi waktu yang cukup panjang untuk pelaksanaannya, yaitu ketika matahari sudah terbit sampai mendekati waktu dhuhur.

Baca Juga: APA HUKUM MENYEMIR RAMBUT? Ada Pendapat yang Mubah, Makruh, Ada Yang Haram. Mana Yang Benar? Ini Kata MUI

Artinya, tiap muslim punya waktu leluasa mengerjakan kapan saja di pagi hari sebelum tiba sholat Dhuhur. 

"Jadi sholat dhuha boleh dibagi, misal jam setengah 7, sebentar jam 9, sebentar lagi jam 11." tutur Almarhum Syekh Ali Jaber.

Nah, soal berapa rekaat, Syekh Ali Jaber juga mengatakan bahwa minimal rakaat dalam sholat ini adalah 2 rakaat, namun yang paling dianjurkan sebanyak 4 rakaat.

Meski waktunya leluasa, tetap ada waktu yang tidak tepat menunaikan sholat Dhuha. Yakni jangan terlalu pagi.

Baca Juga: CEMAS Hartamu Mengandung Haram? Ustadz Abdul Somad Beberkan Cara Bersihkan Harta, Termasuk yang Kadung Dimakan

Halaman:

Editor: Dian Toro


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x