BAHAYA MENGERIKAN Korek-korek Telinga yang Tak Disadari, dr Tirta: Hilang Pendengaran karena Tersumbat!

- 11 Agustus 2021, 13:38 WIB
 Bahaya mengerikan kebiasaan korek-korek telinga diingatkan oleh dr Tirta.  Kata dokter Tirta, mengorek-ngorek telinga atau kuping justru bisa mendorong kotoran masuk ke rongga telingga hingga menjadi sumbatan.
Bahaya mengerikan kebiasaan korek-korek telinga diingatkan oleh dr Tirta. Kata dokter Tirta, mengorek-ngorek telinga atau kuping justru bisa mendorong kotoran masuk ke rongga telingga hingga menjadi sumbatan. /Freepik/jcomp/

INDOTRENDS.ID - Bahaya mengerikan kebiasaan korek-korek telinga diingatkan oleh dr Tirta.

Kata dokter Tirta, mengorek-ngorek telinga atau kuping justru bisa mendorong kotoran masuk ke rongga telingga hingga menjadi sumbatan.

Kalau sumbatan semakin banyak, maka gendang telingga bisa tertutup rapat.

Kalau sumbatan sudah mengkristal dan mengeras, bahaya hilang pendengaran mengintai si pemilik kuping!

Mengorek kuping atau telinga menjadi salah satu kebiasaan yang dilakukan oleh masyarakat untuk membersihkan kotoran yang ada di telinga.

Di dalam telinga, terdapat suatu bagian yang berfungsi untuk memproduksi cairan. Cairan tersebut yang lama-kelamaan mengendap di telinga dan menjadi kotoran telinga.

tBaca Juga: TERJAWAB! Penyebab Pasien Masih Batuk dan Lemes Padahal Sudah Negatif Covid, dr Tirta: Sel Rusak, Butuh Waktu

Cairan tersebut memiliki fungsi, yakni sebagai pelindung telinga bagian dalam dari benda-benda asing yang masuk ke telinga, seperti debu, serangga, dan benda asing lainnya.

Jika terlalu lama, cairan tersebut mengendap dan menjadi kotoran kuping atau kotoran telinga dan hal tersebut yang membuat biasa dibersihkan oleh masyarakat.

Halaman:

Editor: Arumi Razeta

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x