Merek 23 Obat Rekomendasi BPOM, Tidak Mengandung Propilen Glikol dan Gliserol, Tak Sebabkan Gagal Ginjal Akut

- 25 Oktober 2022, 08:31 WIB
Ilustrasi obat sirup. Bareskrim Polri lakukan penyelidikan atas maraknya kasus gagal ginjal akut diduga akibat obat sirup.
Ilustrasi obat sirup. Bareskrim Polri lakukan penyelidikan atas maraknya kasus gagal ginjal akut diduga akibat obat sirup. /Pikiran Rakyat/Rafi Fadhilah Rizqullah/

6. Cefacet Syrup (anti mikroba), pemilik izin edar Caprifarmindo Labs

7. Cefspan Syrup (anti mikroba), pemilik izin edar Kalbe Farma

8. Cetirizin (obar alergi), pemilik izin edar Novapharin

9. Devosix Drop 15 ml (dekongestan), pemilik izin edar Ifars Pharmaceutical Laboratories

10. Domperidon Syr (obat mual), pemilik izin edar Afi Farma

11. Etamox Syrup (anti mikroba), pemilik izin edar Errita Pharma

12. Interzinc (obat diare), pemilik izin edar Interbat

13. Nytex (obat batuk), pemilik izin edar Pharos

14. Omemox (anti mikroba), pemilik izin edar Mutiara Mukti Farma

15. Rhinos Neo Drop (obat hidung tersumbat), pemilik izin edar Dexa Medica

Halaman:

Editor: Dian Toro


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x