Shalat Tarawih Ternyata Bukan di Masa Rasulullah SAW Tapi Umar Bin Khattab, Begini Sejarah Lengkap Tarawih

- 14 April 2021, 09:16 WIB
Ilustrasi Shalat Tarawih
Ilustrasi Shalat Tarawih /Adelbayoumi/Pixabay

Baca Juga: DAFTAR Aturan Ibadah Ramadhan 2021 di era Pandemi, dari Sholat Tarawih, Kultum, Durasi Ceramah, Batasan Bukber

Gubernur Sutarmidji dan Wali Kota Edi Rusdi Kamtono saat menunaikan Salat Tarawih di Masjid Mujahidin
Gubernur Sutarmidji dan Wali Kota Edi Rusdi Kamtono saat menunaikan Salat Tarawih di Masjid Mujahidin Warta Pontianak

Ketika shalat malam dilakukan para sahabat di masjid, dan diikuti oleh banyak ulama setelahnya.

Shalat yang mereka lakukan sangat lama, sehingga mereka butuh istirahat setelah selesai salam pada masing-masing shalat.

Karena mereka seringkali istirahat pada masing-masing shalat, akhirnya dinamai shalat ini dengan shalat tarawih. dikutip mantrasukabumi.com, dari kanal Youtube, Selasa, 13 April 2021.

Tarawih secara bahasa artinya istirahat.

Orang pada masa dulu istirahat sebentar setelah salam sebelum melanjutkan shalat berikutnya.

Dari sejarah dan makna tarawih ini, kita bisa memahami bahwa Nabi Muhammad, Sahabat, dan ulama terdahulu, melakukan shalat malam dalam waktu yang lama.

Ini menunjukkan keseriusan mereka dalam mendirikan malam Ramadhan.

Saking lama dan melelahkan, mereka istirahat setelah dua atau empat rakaat.

Halaman:

Editor: Dian Toro

Sumber: Mantra Sukabumi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x