10 Tradisi Perayaan Idul Fitri dan Lebaran Unik di Dunia Penuh Kearifan Lokal, Bagaimana Dengan di Indonesia?

- 13 Mei 2022, 11:14 WIB
sungkeman dan halal bihalal aalah tradisi unik dan luhur saat merayakan idul fitri di Indonesia. Rohnya adalah saling memaafkan dan mengaku salah
sungkeman dan halal bihalal aalah tradisi unik dan luhur saat merayakan idul fitri di Indonesia. Rohnya adalah saling memaafkan dan mengaku salah /Humas Jabar/

INDOTRENDS.ID - Hari Raya Idul Fitri atau Lebaran merupakan salah satu hari raya besar yang dirayakan oleh umat Islam seluruh dunia.

Setelah menjalankan puasa Ramadhan sebulan penuh, umat muslim merayakan hari kemenangan (kemenangan melawan hawa nafsu) dengan berlebaran, saling bermaaf-maafan, saling mengunjungi sanak saudara, kerabat, teman, tetangga dan lainya.

Namun ternyata, dalam merayakan hari raya Idul Fitri ada beberapa perbedaan kebiasaan dan tradisi unik yang dilakukan disetiap negara

Baca Juga: Pertanyaan Klasik Lebaran 2022 'Kapan Nikah?' dan Bocoran Kunci Jawaban Cara Menjawab Cerdas Tanpa Sakit Hati

Berikut ini 10 Tradisi Lebaran Unik yang ada didunia, yang IndoTrends.id lansir dari laman youtube @angka dan data :

 

1. Kepulauan Fiji

Di negeri kepulauan Pasifik ini, lebaran dirayakan oleh masyarakat muslim disana dengan mengenakan baju baru atau baju terbaiknya, menuju shalat ied.

Namun bedanya secara umum wanita berada dirumah saja sambil menyiapkan hidangan manis spesial khas lebaran yang mereka sebut sebagai misoun dengan kuah hangat bernama samai. Sajian pelengkapnya berupa kari ayam, samosa dan kue-kue lainnya.

Halaman:

Editor: Rahman Dhani

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x