AYO PIKNIK! 5 Tempat Wisata Alam di Malang Tarif Termurah, Sedang Hits di Instagram, Ada yang Cuma Rp 5 Ribu!

- 23 Juni 2022, 09:33 WIB

INDOTRENDS.ID – Inilah 5 tempat wisata alam di Malang Jawa Timur tarif termurah, ada yang Rp 10 ribu bahkan ada yang cuma Rp 5 ribu, Hits dan Instagramable!

Siapa bilang berwisata harus rogoh dompet dalam-dalam, simak saja 5 tempat wisata murah meriah di Malang ini. Kota dingin Malang memang sejak dahulu kala dikenal sebagai kota dan tempat wisata yang beragam.

Makobu atau Malang kota bunga, pernah menjadi julukan kota ini karena bertebaran dan hidup suburnya bunga-bunga di seluruh penjuru kota dan desa-desa. Juga penjual aneka tamanan bunga bertebaran dimana-mana.

Kota ini juga dikenal sebagai kota apel, karena merupakan penghasil buah apel. Berbagai jenis apel hidup subur di daerah dingin ini.

Di kota Batu, Ibukota Kabupaten Malang beberapa tahun belakangan  ini juga bermunculan tempat wisata berkonsep wahana permainan dan teknologi, seperti Jatim Park,Batu Night Spectacular dan lainnya.

Baca Juga: 7 Tempat Wisata Cirebon Pas Buat Healing, No 3 Surganya Monyet-monyet, Nomor 5 Sunrise dan Sunsetnya Memesona!

Tak kalah banyak, tempat wisata dengan konsep alam yang terjangkau, dan cocok untuk liburan keluarga sambil momong si bocil. Berikut ini 5 tempat destinasi wisata alam murah meriah di Malang dan sekitarnya.

1. Boon Pring Andeman

Untuk dapat menikmati keindahan alam di Boon Pring Andeman yang berlokasi di Turen, Kabupaten Malang, anda hanya perlu membayar tiket masuk sebesar 10 ribu rupiah saja.

Di sini, anda dapat menikmati wisata air alami, kolam renang anak, flying fox, balon air dan perahu angsa.

Halaman:

Editor: Dian Toro


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah