Apa Sifat dan Acuan Kurikulum? Kumpulan Jawaban Soal: Post Test Modul 1 Topik Kurikulum Pelatihan Mandiri

- 10 November 2022, 15:19 WIB
Ilustrasi - Ini kumpulan soal dan jawaban Post Test Modul 1 topik Kurikulum Pelatihan Mandiri, Kurikulum Merdeka Belajar: Apa sifat dan acuan kurikulum?
Ilustrasi - Ini kumpulan soal dan jawaban Post Test Modul 1 topik Kurikulum Pelatihan Mandiri, Kurikulum Merdeka Belajar: Apa sifat dan acuan kurikulum? /pixabay/tjevans

 

INDOTRENDS.ID - Inilah kumpulan soal dan jawaban Post Test Modul 1 pada topik Kurikulum Pelatihan Mandiri, Kurikulum Merdeka Belajar.   

Antara lain kumpulan soal dan jawaban Post Test Modul 1 ini menyangkut pertanyaan: Hal apa yang sepatutnya menjadi acuan kurikulum? Juga pertanyaan: Apa sifat kurikulum?

Berikut ini selengkapnya jawaban dan soal Post Test Modul 1 Topik Kurikulum Pelatihan Mandiri:

Modul 1 Kurikulum
Aktivitas
Apa itu Kurikulum
Mengapa Kurikulum Perlu Diubah
Mengapa Kurikulum Perlu Diadaptasi

Latihan Pemahaman

1. Hal apa yang sepatutnya menjadi acuan utama kurikulum?
murid
peraturan pemerintah
pemikiran guru
kebutuhan sekolah

2. Apa sifat kurikulum?
rigid
berubah-ubah
dinamis
pakem

3. Apa sifat kurikulum?
geografi
penentu kebijakan
kemauan pembuat kurikulum

Halaman:

Editor: Dian Toro


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x