80 Contoh Soal Lomba Cerdas Cermat HUT Kemerdekaan 17 Agustus Lengkap Jawabannya: Tahun Berapa Sumpah Pemuda?

- 23 Juli 2023, 11:07 WIB
Inilah 80 contoh soal dan jawaban untuk lomba cerdas cermat memperingati HUT Kemerdekaan RI 17 Agustus
Inilah 80 contoh soal dan jawaban untuk lomba cerdas cermat memperingati HUT Kemerdekaan RI 17 Agustus /Mariano Parada/OkeNTT

INDOTRENDS.ID - Simak 80 contoh soal lomba Cerdas Cermat HUT Kemerdekaan RI 17 Agustus 2023 lengkap dengan jawabannya. 

80 contoh soal lomba Cerdas Cermat HUT Kemerdekaan RI 17 Agustus 2023 bisa jadi inspirasi soal cerdas cermat di tingkat RT, sekolah, kampus hingga kantoran! 

PAKET A SESI I (10 soal)

 

1. Presiden RI ke-3 ? ... B.J Habibie

2. Undang-undang tidak tertulis disebut ? .. Konvensi

3. Sumber dari segala sumber hukum yang ada negara Indonesia adalah ? ... Pancasila

4. Lambang sila ke-3 adalah ? ... Pohon Beringin

5. Pada tahun berapa Sumpah Pemuda pertama kali dibacakan ? ... 1928

Halaman:

Editor: Dian Toro


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x