10 Tradisi Lebaran di Berbagai Negara, Penuh Kearifan Lokal, Bagaimana dengan Tradisi Idul Fitri di Indonesia?

- 1 April 2024, 06:40 WIB
sungkeman dan halal bihalal aalah tradisi unik dan luhur saat merayakan idul fitri di Indonesia. Rohnya adalah saling memaafkan dan mengaku salah
sungkeman dan halal bihalal aalah tradisi unik dan luhur saat merayakan idul fitri di Indonesia. Rohnya adalah saling memaafkan dan mengaku salah /Humas Jabar/

Hari raya Idul Fitri masyarakat Kosovo biasanya disebut dengan Batcrham. Pada hari Batcrham mereka bangun lebih pagi dari biasanya. Para wanita menyiapkan makanan khas bernama borek dan puding nasi serta makanan pelengkap bernama baklava. Sepulang sholat Ied, mereka berkumpul seluruh keluarga dan makan bersama dengan makanan yang sudah disiapkan. Setelah itu barulah saling berkunjung kesanak saudara dan tetangga.

Lokum atau Turkish Delight salah satu makanan yang disajikan saat Idul Fitri di Turki /pexels Meruyert Gonullu
Lokum atau Turkish Delight salah satu makanan yang disajikan saat Idul Fitri di Turki /pexels Meruyert Gonullu

8. Turki

Momen lebaran di Turki biasa diselenggarakan festival yang disebut Seker Bayram atau festival gula.

Kata Seker Bayram itu sendiri memiliki makna Hari Raya idul Fitri. Setelah sholat ied mereka saling berkunjung ke sanak famili dan tetangga untuk bermaaf-maafan sambil membagi-bagikan permen, gula-gula dengan berbagai macam jenis dan variasinya.

9. Afghanistan

Di negeri ini, hari raya Idul Fitri antara lain dirayakan dengan mengadakan festival Tokhm-Jangi atau tradisi perang telur.

Setelah sholat Ied para laki-laki berkumpul dilapangan sambil membawa telur rebus dan berlomba untuk memecahkan telur teman-temannya dengan telur rebus milik mereka. Dikatakan sebagai pemenang, apabila sampai akhir lomba telurnya tidak pecah, mengalahkan yang lainnya.

Ilustrasi. sejarah Kupatan atau Ketupat bagi masyarakat Jawa, filosopi hingga makna tersembunyi
Ilustrasi. sejarah Kupatan atau Ketupat bagi masyarakat Jawa, filosopi hingga makna tersembunyi UNSPLASH/Mufid Majnun

10. Indonesia

Halaman:

Editor: Dian Toro


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah