Tempat Makan dan Ngopi 24 Jam di Solo di Mana? 3 Pilihannya: AM-PM Cafe, Gudeg Bu Witri atau Kafe We The Frok

- 23 Mei 2024, 07:40 WIB
Suasana AM-PM Cafe & Resto di Jalan Adisucipto Kota Solo
Suasana AM-PM Cafe & Resto di Jalan Adisucipto Kota Solo /Instagram/

3. We The Fork
Cafe We The Fork hadir dengan tempat aesthetic ini buka 24 jam. Selain tempatnya yang kekinian, We The Fork juga memiliki berbagai pilihan menu dari salad, steak, pizza, pasta, dan berbagai dessert yang menggugah selera.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Anindyafebi (@pageofanindyaaaa)

 

Desainnya yang kekinian dan luas sehingga cocok buat rombongan. Cafe ini terletak di Jl. Menteri Supeno No.19, Manahan, Kec. Banjarsari, Kota Surakarta, Jawa Tengah.

***

Halaman:

Editor: Dian Toro


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah