12 Cara Hemat Listrik di Rumah, Agar Tagihan Bulanan PLN Tidak Bikin Pusing, Banyak yang Tak Menyadari

- 24 Juni 2024, 10:15 WIB
Berikut ini cara untuk menghemat penggunaan listrik di rumah, salah satunya adalah menyambung daya listrik PLN sesuai kebutuhan
Berikut ini cara untuk menghemat penggunaan listrik di rumah, salah satunya adalah menyambung daya listrik PLN sesuai kebutuhan /

INDOTRENDS.ID - 12 Cara Hemat Listrik di Rumah, Agar Tagihan Bulanan PLN Tidak Bikin Pusing Kepala ...

1. Gunakan Elektronik Hemat Energi
Cara menghemat listrik, salah satunya dengan menggunakan perangkat elektronik dengan pengatur konsumsi listrik otomatis. Setrika misalnya, pilihlah yang memiliki pengatur panas otomatis. Pilih lampu LED sebagai penerangan, sebab lebih terang sehingga mampu menghemat hingga 90% listrik di rumah.

2. Nyalakan Hanya Saat Diperlukan
Biasakan matikan barang elektronik yang tidak digunakan. Contohnya seperti jangan nyalakan televisi saat tidak ingin menonton televisi, nyalakan televisi ketika ingin menonton. Stop TV menyala ketika tertidur, ya!

3. Hindari Penggunaan Listrik Bersamaan
Stop penggunaan benda elektronik secara bersamaan. Misalnya kamu terburu-buru akan pergi, kemudian ingin menggunakan hair dryer.

4. Menyambung Daya Listrik PLN Sesuai Kebutuhan
Rumah tangga kecil rata-rata membutuhkan daya listrik yang sedikit. Maka, cukup dengan menyambung listrik berdaya 450 VA atau 900 VA. Sementara untuk rumah tangga sedang cukup menyambung 900 - 1300 VA.

5. Menyesuaikan Perabot Elektronik Sesuai Kebutuhan
Akan jauh lebih efisien memakai listrik dengan menyesuaikan barang elektronik sesuai kebutuhan, seperti memilih kulkas dengan ukuran yang sesuai. Bila rumah skala kecil maka cukup pilih kulkas satu pintu dengan ukuran kecil, namun jika untuk industri usaha barulah menggunakan pendingin dengan kapasitas yang lebih besar. Pilih mesin cuci sesuai dengan kapasitas rumah tangga.

Ilustrasi - Berikut ini cara untuk menghemat penggunaan listrik di rumah, salah satunya adalah menyambung daya listrik PLN sesuai kebutuhan
Ilustrasi - Berikut ini cara untuk menghemat penggunaan listrik di rumah, salah satunya adalah menyambung daya listrik PLN sesuai kebutuhan /Pixabay

 

6. Mengatur Suhu Sesuai Kebutuhan
kulkas dan AC, tak perlu dengan suhu yang maksimal, pastikan dengan suhu yang cukup. Contohnya seperti mengatur serta sesuaikan suhu AC berdasar luas ruangan, pertahankan suhu pendingin sekitar 25°C.

Halaman:

Editor: Dian Toro


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah