33 Pantun Nasihat Buat Anak-anak agar Rajin Menabung, Pantun Edukasi agar Hidup Hemat dan Sederhana

- 28 Juni 2024, 08:00 WIB
Ilustrasi - Kumpulan pantun rajin menabung
Ilustrasi - Kumpulan pantun rajin menabung /oleskandr pidvalnyi/Pexels

18. Dapat batu sebagai jimat
Jimat didapat di tempat keramat
Jalani hidup dengan berhemat
Masa depan kan terasa nikmat.

19. Dari Bandung ke Semarang
Kaktus papan daunnya jarang
Mari menabung dari sekarang
Biar kehidupan semakin terang.

20. Hari kamis pergi ke Bandung
Hari selasa ke Surabaya
Sedari kecil rajin menabung
Sudah besar ‘kan kaya raya.

21. Aroma belerang masuk ke aula
Terasa menyengat tak tertahankan
Punya uang harus dikelola
Jangan semuanya dibelanjakan.

22. Burung perkutut harus dilepaskan
Agar tidak terancam kepunahan
Menabung itu harus dibiasakan
Agar nantinya tidak kesusahan.

23. Bapak nelayan menangkap ikan
Ikan ditumis dicampur rebung
Uang jajan jangan dihabiskan
Sisakan sedikit buat ditabung.

24. Kakek tua membawa tasbih
Tasbih ditinggal di atas kursi
Jika punya uang berlebih
Ayolah coba berinvestasi.

25. Kota Bandung kota kembang
Sungguh jauh dari Papua
Ayo menabung kita ke bank
Sebagai bekal di usia tua.

26. Di puncak gunung tumbuh kamboja
Di tepi sawah ada pepaya
Silakan menabung dimana saja
Asalkan aman dan terpercaya.

27. Pakai kerudung si ibu petani
Lalu rehat di pohon meranti
Mulailah menabung saat ini
Untuk cadangan di hari nanti.

Halaman:

Editor: Arumi Razeta


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah