AKHIRNYA! CCTV Rekam 5 Sosok Misterius di Malam Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang, Ada yang Fokus Jadi Sorotan

- 27 November 2021, 11:55 WIB
Masuk 100 hari pembunuhan ibu dan anak di Subang, Jawa Barat, polisi akhirnya menemukan rekaman CCTV yang jadi petunjuk penting ungkap tabir pelaku pembunuhan sesungguhnya.
Masuk 100 hari pembunuhan ibu dan anak di Subang, Jawa Barat, polisi akhirnya menemukan rekaman CCTV yang jadi petunjuk penting ungkap tabir pelaku pembunuhan sesungguhnya. /Kolase gambar CCTV dan Rumah TKP pembunuhan

INDOTRENDS.ID - Masuk 100 hari pembunuhan ibu dan anak di Subang, Jawa Barat, polisi akhirnya menemukan rekaman CCTV yang jadi petunjuk penting ungkap tabir pelaku pembunuhan sesungguhnya.

Dari lima sosok misterius yang muncul di sekitar rumah almarhumah Tuti Suhartini (55 tahun) dan Amalia Mustika Ratu (23), ada sosok yang tengah jadi sorotan tajam polisi.

Benarkah satu atau dua dari lima sosok misterius itu diduga kuat pelaku atau otak pembunuhan?

Nampaknya kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang sudah mulai mengerucut, terlebih lagi ada beberapa orang yang tertangkap oleh kamera CCTV

Setelah memasuki hari ke-100 kepergian Tuti Suhartini (55) dan Amalia Mustika Ratu (23), dan publik masih bertanya-tanya siapa pelaku pembunuhan atau dalang dari kasus ini.

Baca Juga: SAAT Warisan Vanessa Angel Jadi Polemik, Artis Ini Himpun Donasi Beli Rumah Buat Gala 'Jangan Ribut Lagi!'

Setelah dilimpahkannya kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang ke Polda Jabar, beberapa saksi sudah diperiksa kembali untuk dimintai keterangannya.

Termasuk salah satunya adalah warga yang membenarkan perihal CCTV yang diambil oleh Tim penyidik untuk memverifikasi, pasalnya dalam CCTV tersebut tertangkap beberapa orang sedang beraktivitas pada saat malam kejadian sehingga menimbulkan asumsi kemungkinan pelakunya tertuju pada seseorang.

Dalam kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang terdapat sejumlah nama yang menjadi sorotan publik, seperti Yosep adalah sebagai saksi sekaligus suami dan ayah korban, atau Danu kerabat terdekat korban serta Yoris anak sekaligus kakak korban.

Halaman:

Editor: Arumi Razeta

Sumber: Desk Jabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x