Reog Ponorogo Diklaim Malaysia, Istana Jokowi Bergegas Lobi Unesco Agar Reog Jadi Warisan Budaya Tak Benda

- 9 April 2022, 21:51 WIB
Reog Ponorogo Diusulkan Jadi Warisan Budaya Tak Benda ke UNESCO, KSP Siap Kawal Pengajuan
Reog Ponorogo Diusulkan Jadi Warisan Budaya Tak Benda ke UNESCO, KSP Siap Kawal Pengajuan /Antara/ Fikri Yusuf/

UNESCO telah menerima beberapa usulan budaya dari Indonesia, bahkan UNESCO kewalahan mengurus pengusulan dari Indonesia karena saking banyaknya budaya.

Muhadjir menjelaskan bahwa bukti sejarah dari seni Reog Ponorogo adalah bukti konkrit bahwa seni Reog Ponorogo warisan budaya Indonesia khas Jawa Timur.

*** (Deni Rahmadi/Pikiran Rakyat)

Halaman:

Editor: Dian Toro

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah