NEW NORMAL! 8 Persiapan Belajar Tatap Muka atau PTM 2022, Persiapan Siswa Maupun Orang Tua

- 17 Mei 2022, 13:23 WIB
Ilustrasi - 8 Persiapan Belajar Tatap Muka yang Perlu Diketahui Orang Tua, Salah Satunya Anak Rutin Tes Covid-19
Ilustrasi - 8 Persiapan Belajar Tatap Muka yang Perlu Diketahui Orang Tua, Salah Satunya Anak Rutin Tes Covid-19 /ANTARA FOTO/Bayu Pratama S.

“Dalam satu hingga satu setengah tahun terakhir, pandemi telah membawa arus emosi tidak hanya untuk orang tua tapi juga anak-anak. Kembali ke sekolah tentunya akan menjadi hal yang membutuhkan lebih banyak tenaga dari segi kesehatan, edukasi, dan seluruh aspek yang dimiliki oleh pelajar. Jadi sebagai orang tua kita harus menyiapkan sebisa mungkin kebutuhan yang bisa menjadi pengaman terbaik saat anak kembali bersekolah di ruang kelas,” ujar Kate.

7. Pada masa belajar tatap muka, orang tua harus rutin mengajak anak untuk melakukan tes Covid-19.

Jika ternyata anak terpapar, maka orang tua bisa mencegah penyebarannya baik di lingkungan sekolah maupun di lingkungan rumah dan bisa merawat anak hingga sembuh.

Pengetesan rutin menjadi hal yang penting mengingat anak-anak yang terpapar Covid-19 kerap kali tidak bergejala atau bergejala ringan sehingga sering kali mendapatkan penanganan terlambat saat mengalami perburukan kondisi.

8. Apabila orang tua masih ragu anak mengikuti belajar tatap muka, maka ada baiknya orang tua tetap membiarkan anak mengikuti pembelajaran jarak jauh agar orang tua juga tidak mengalami tekanan berlebihan saat menghadapi masa yang sulit ini.

***(Filio Duan/PR Depok)

Halaman:

Editor: Dian Toro

Sumber: PR Depok


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x