Mengapa Xi Jinping Marah pada Justin Trudeau di KTT G20 di Bali? 'Semua yang Kita Diskusikan Bocor ke Media!'

- 17 November 2022, 10:50 WIB
Mengapa Presiden Republik Rakyat China Xi Jinping memarahi Presiden Kanada Justin Trudeau di sela KTT G20 di Bali sehingga videonya viral?
Mengapa Presiden Republik Rakyat China Xi Jinping memarahi Presiden Kanada Justin Trudeau di sela KTT G20 di Bali sehingga videonya viral? /Reuters/Adam Scotti/Prime Minister's Office/

 

INDOTRENDS.ID -  Mengapa Presiden Republik Rakyat China Xi Jinping memarahi Presiden Kanada Justin Trudeau di sela KTT G20 di Bali sehingga videonya viral dan jadi sorotan seluruh dunia?

Apa yang membuat Xi Jinping marah pada Justin Trudeau? 

Berawal dari Xi Jinping yang tertangkap kamera sedang menegur Trudeau.

Dari kalimat Si penerjemah Xi Jinping tertangkap kalimat berbunyi 'diskusi yang bocor ke publik (media)'.

Tangan Xi Jinping bergerak-gerak aktif untuk memberi tekanan kalimat yang tegas kepada Justin Trudeau yang usianya jauh lebih muda itu.

Xi Jinping tertangkap kamera tangannya naik sampai ke dada dalam gestur seperti menekankan apa yang dia katakan. Sejurus kemudian, pandangan Xi Jinping menatap langsung ke Trudeau.

Mengapa Presiden Republik Rakyat China Xi Jinping memarahi Presiden Kanada Justin Trudeau di sela KTT G20 di Bali sehingga videonya viral?
Mengapa Presiden Republik Rakyat China Xi Jinping memarahi Presiden Kanada Justin Trudeau di sela KTT G20 di Bali sehingga videonya viral? tangkap layar Twitter @SouthAsiaIndex

Xi Jinping tampak yang lebih aktif berbicara sembari terus menceramahi Trudeau.

Halaman:

Editor: Dian Toro


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x