Cara Pantau Real Count Pileg DPRD Provinsi, DPRD Kota/ Kabupaten & Real Count DPD via pemilu2024.kpu.go.id

- 17 Februari 2024, 05:00 WIB
Cara Pantau Real Count Pileg DPRD Provinsi, DPRD Kota/ Kabupaten & Real Count DPD via pemilu2024.kpu.go.id update setiap hari, setiap jam .
Cara Pantau Real Count Pileg DPRD Provinsi, DPRD Kota/ Kabupaten & Real Count DPD via pemilu2024.kpu.go.id update setiap hari, setiap jam . /Dzikri Abdi Setia/Seputarlampung.com

INDOTRENDS.ID -  Cara Pantau Real Count Pileg DPRD Provinsi, DPRD Kota/ Kabupaten & Real Count DPD via pemilu2024.kpu.go.id update setiap hari, setiap jam .

Untuk diketahui, real count merupakan proses penghitungan suara Pemilu 2024 yang dilakukan secara resmi oleh Komisi Pemilihan Umum atau KPU RI dan hasil real count bisa dipantau situs KPU RI.

Website KPU RI menyajikan data real count Pemilu 2024 mulai dari Pilpres, Pileg DPR, Pileg DPRD Provinsi, Pileg DPRD Kabupaten/Kota, dan Pemilu DPD. Simak tata cara mengecek real count di situs KPU.

1. Cara Cek Cara Cek Real Count Pileg DPRD Provinsi

  • Klik situs https://pemilu2024.kpu.go.id/
  • Di laman yang terlampir, pilih menu 'Pileg DPRD Provinsi' dan 'Hitung Suara'
  • Tersaji dua pilihan, yaitu 'Wilayah' dan 'Dapil'
  • Untuk 'Wilayah', bisa dilihat data real count Pileg DPRD Provinsi di Provinsi, Kabupaten/Kota, Kecamatan, Kelurahan dan TPS.
  • Untuk 'Dapil', bisa dilihat data real count Pileg DPRD Provinsi di Provinsi dan Dapil.

2. Cara Cek Cara Cek Real Count Pileg DPRD Kabupaten/Kota

  • Klik situs https://pemilu2024.kpu.go.id/
  • Do laman yang terlampir, pilih menu 'Pileg DPRD Kabupaten/Kota' dan 'Hitung Suara'
  • Tersaji dua pilihan, yaitu 'Wilayah' dan 'Dapil'
  • Untuk 'Wilayah', bisa dilihat data real count Pileg DPRD Kabupaten/Kota 2024 di Provinsi, Kabupaten/Kota, Kecamatan, Kelurahan, dan TPS.
  • Untuk 'Dapil', bisa dilihat data real count Pileg DPRD Kabupaten/Kota 2024 di Provinsi, Kabupaten/Kota, dan Dapil.

3. Cara Cek Cara Cek Real Count Pemilu DPD

  • Klik situs https://pemilu2024.kpu.go.id/
  • Di laman yang terlampir, pilih menu 'Pemilu DPD' dan 'Hitung Suara'
  • Pada bagian laman ini, bisa mengecek data real count Pemilu DPD di Provinsi, Kabupaten/Kota, Kecamatan, Kelurahan dan TPS.

***

Editor: Dian Toro


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x