FAKTA Radja Nainggolan, Bintang Timnas Belgia Keturunan Indonesia, Susah Payah Cari Ayah Malah Dimintai Duit

- 4 November 2021, 06:45 WIB
Inilah profil dan fakta Radja Nainggolan, mantan pemain AS Roma, Inter Milan, dan Timnas Belgia yang memiliki darah keturunan Indonesia.
Inilah profil dan fakta Radja Nainggolan, mantan pemain AS Roma, Inter Milan, dan Timnas Belgia yang memiliki darah keturunan Indonesia. /Instagram @radjanainggolan.4
  1. Pernah Satu Tim Dengan Mohamed Salah

Pemain andalan Liverpool asal Mesir, Mohamed Salah.
Pemain andalan Liverpool asal Mesir, Mohamed Salah. Instagram/@mosalah

Siapa yang tak kenal dengan Mohamed Salah? Pemain bola berkebangsaan Mesir itu kini namanya sedang malang melintang di Liga Inggris bersama Liverpool.

Namun jauh sebelum pertama kali kakinya menyentuh rumput Inggris, Mohamed Salah juga pernah bermain bersama Radja Nainggolan di AS Roma tepatnya di Serie A musim

  1. Sempat Memiliki Harga Jual Sangat Tinggi

Semasa karir persepakbolaan yang telah ia jalani, Radja Nainggolan sempat berpindah-pindah dari satu klub menuju klub lain dalam Serie A Liga Italia.

Klub-klub yang pernah dibela oleh Radja Nainggolan di Liga Italia antara lain adalah AS Roma, Inter Milan, dan Cagliari.

Berkat upaya dan kerja kerasnya, pada tahun 2018 Radja Nainggolan sempat diboyong oleh Inter Milan dari AS Roma dengan nilai yang fantastis.

Dilansir IndoTrends dari Transfermakt, nilai tersebut mencapai angka 782 milyar Rupiah.

  1. Pernah Nikmati Seragam Timnas Belgia

Selama karir profesionalnya sebagai pemain sepak bola, Radja Nainggolan juga sempat mencicipi rasanya bermain untuk Timnas Belgia.

Ia sudah aktif membela Timnas Belgia mulai dari Timnas U16 hingga senior.

Di Timnas senior, Radja Nainggolan bermain bersama pemain top lainnya seperti Eden Hazard, Kevin De Bruyne, Romelu Lukaku, dan Vincent Kompany

Halaman:

Editor: Dian Toro


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah