Berapa Gaji Pengawas TPS Pemilu 2024? Buruan Daftar, Ini Syarat dan Berkasnya, Honor Tertinggi Rp 2,2 Juta!

- 29 Desember 2023, 09:37 WIB
Berapa Gaji Pengawas TPS Pemilu 2024? Buruan Daftar, Ini Syarat dan Berkasnya, Honor Tertinggi Rp 2,2 Juta!
Berapa Gaji Pengawas TPS Pemilu 2024? Buruan Daftar, Ini Syarat dan Berkasnya, Honor Tertinggi Rp 2,2 Juta! /

INDOTRENDS.ID - Berapa Gaji Pengawas TPS Pemilu 2024? Buruan Daftar, Ini Syarat dan Berkasnya, Honor Tertinggi Rp 2,2 Juta!

Honor atau gaji pengawas TPS Pemilu 2024 telah diatur dalam Surat Menteri Keuangan Nomor: 5/5715/MK.302/2022 dengan rincian gaji Pengawas Pemilu 2024 yang disesuaikan dengan jabatan, dikutip dari laman resmi Desa Karangrejo, Kabupaten Magelang:

Gaji Ketua Panwaslu Kecamatan pada Pemilu 2024: Rp2.200.000 per bulan
Gaji Anggota Panwaslu Kecamatan pada Pemilu 2024: Rp1.900.000 per bulan
Gaji Kepala Sekretariat Panwaslu Kecamatan pada Pemilu 2024: Rp1.550.000 per bulan
Gaji Pelaksana Teknis pada Pemilu 2024: Rp900.000 per bulan
Gaji Pelaksana teknis non PNS pada Pemilu 2024: Rp1.500.000 juta per bulan
Gaji Panwaslu Desa pada Pemilu 2024: Rp1.100.000 per bulan
Gaji Pengawas Tempat Pemungutan Suara (TPS) pada Pemilu 2024: Rp750.000 per bulan
Gaji Pengawas Tempat Pemilihan Suara (PTPS) pada Pemilu 2024: Rp1.000.000

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) akan membuka pendaftaran pengawas TPS Pemilu 2024 mulai Selasa, 2 Januari 2024 sampai 6 Januari 2024. Pendaftaran PTPS Pemilu 2024 di sejumlah provinsi sejak 19 hingga 31 Desember 2023.

Berapa Gaji Pengawas TPS Pemilu 2024? Buruan Daftar, Ini Syarat dan Berkasnya, Honor Tertinggi Rp 2,2 Juta!
Berapa Gaji Pengawas TPS Pemilu 2024? Buruan Daftar, Ini Syarat dan Berkasnya, Honor Tertinggi Rp 2,2 Juta!

Cara Daftar Pengawas TPS Pemilu 2024

Pendaftaran PTPS Pemilu 2024 melalui Sekretariat Panwaslu Kecamatan masing-masing atau bisa juga lewat Kantor Kelurahan atau Desa masing-masing;

Syarat Daftar Pengawas TPS Pemilu 2024

1. Warga Negara Indonesia.

2. Pada saat pendaftaran berusia paling rendah 21 tahun.

Halaman:

Editor: Dian Toro


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x