Ustadz Khalid Basalamah: Orang yang Meninggal Karena Kecelakaan Disebut Mati Syahid, Bagaimana Vanessa Angel?

- 5 November 2021, 05:25 WIB
Ustadz Khalid Basalamah: Meninggal karena kecelakaan merupakan mati syahid, jika dalam berkendara dilandasi dengan niat yang baik.
Ustadz Khalid Basalamah: Meninggal karena kecelakaan merupakan mati syahid, jika dalam berkendara dilandasi dengan niat yang baik. //Tangkap layar YouTube Khalid Basalamah Official/

Lantas bagaimana nasib roh orang meninggal karena kecelakaan?

Benarkah mereka dianggap mati syahid?

Baca Juga: DOA PENDEK Agar Bebas Utang, Hidup Bahagia, Dibaca Rutin Setelah Ashar, Ustadz Adi Hidayat: Dijamin Allah SWT

Vanessa Angel dan suami meninggal  akibat kecelakaan, apakah ia termasuk dalam golongan mati syahid? Ini kata Ustadz Khalid Basalamah.
Vanessa Angel dan suami meninggal akibat kecelakaan, apakah ia termasuk dalam golongan mati syahid? Ini kata Ustadz Khalid Basalamah. Instagram/@vanessaangelofficial

Seperti dikutip IndoTrends.Id dari Portal Jember dalam artikel berjudul  Meninggal karena Kecelakaan Disebut Syahid? Simak Penjelasan Ustadz Khalid Basalamah yang melansir dari salah satu video yang diunggah di kanal YouTube GO HIJRAH pada 3 Juli 2019.

Kecelakaan saat berkendara merupakan sebuah musibah.

Frekuensi kecelakaan sering terjadi terutama ketika mudik ke kampung halaman.

Baca Juga: INILAH DOA Nabi Ayub AS Agar Sembuh dari Segala Penyakit, Ustadz Adi Hidayat: Baca Saat Sholat Malam

Mereka mati syahid karena berkendara, benarkah demikian?

Meninggal karena kecelakaan merupakan mati syahid, jika dalam berkendara dilandasi dengan niat yang baik.

Halaman:

Editor: Arumi Razeta

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah