Muncul Pertanyaan, Apakah Semua Manusia Nanti Akan Masuk Neraka? Buya Yahya: Allah Tidak Siksa Sampai 2 Kali

- 26 Desember 2021, 06:30 WIB
Buya Yahya menjelaskan setiap manusia akan masuk neraka untuk dibersihkan dosanya.
Buya Yahya menjelaskan setiap manusia akan masuk neraka untuk dibersihkan dosanya. /Tangkapan layar YouTube Al-Bahjah TV.

INDOTRENDS.ID - Benarkah tiap manusia harus masuk neraka terlebih dahulu sebelum masuk surga, sebagai proses membersihkan dosa-dosa? 

Pertanyaan itu akhirnya mendapatkan jawaban dari penjelasan Buya Yahya.

Menurut Buya Yahya, sepanjang manusia mempunya dosa dan Allah SWT belum mengampuni, apalagi si manusia belum memohon ampun, maka hukuman tetap berlaku.

Namun bila si manusia sudah mendapat hukuman atas dosanya di dunia, maka tidak akan lagi mendapatkan hukuman kedua kalinya di akhirat.

Baca Juga: BAGAIMANA Hukum Islam Soal Jenazah Pasien Covid-19 Dikubur Tanpa Dimandikan & Disholatkan? Ini Kata Buya Yahya

Begitulah. Setiap orang pasti memimpikan dirinya masuk surga usai meninggal.

Orang-orang yang masuk surga adalah mereka yang mempunyai pahala jauh lebih besar dibandingkan dengan dosa yang dimilikinya ketika di hari penghakiman kelak.

Kendati pahala orang itu lebih besar dan dipastikan masuk surga, tapi muncul perbincangan akankah orang tersebut tetap merasakan neraka karena juga memiliki dosa.

Lalu, apakah setiap manusia akan masuk neraka?

Halaman:

Editor: Arumi Razeta

Sumber: Seputar Tangsel


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x