BACAAN PENDEK Untuk Menghapus Dosa Zina di Masa Lalu, Gus Baha Sebut: Rajin-rajinlah Amalkan Bacaan Ini

- 8 Februari 2022, 18:37 WIB
Gus Baha jelaskan, dosa zina bisa terhapus dengan kalimat ini, sehingga Allah akan tetap memberikan rahmat kepada orang yang mengucapkannya.
Gus Baha jelaskan, dosa zina bisa terhapus dengan kalimat ini, sehingga Allah akan tetap memberikan rahmat kepada orang yang mengucapkannya. /Deni Abdul Kholik/

Kalimat yang dimaksud, yakni Lailahaillallah yang berarti tiada Tuhan yang berhak disembah selain Allah.

Seorang pezina sekalipun yang mengucapkannya pasti bisa masuk surga karena mengakui Allah satu-satunya Tuhan.

Namun, seorang pezina bisa saja tidak langsung masuk surga tapi ke neraka dulu untuk menyucikan dosanya.

"Soal nanti bisa masuk surga kan bisa kapan-kapan, Allah gak bilang langsung," katanya.

Tapi, dia tidak akan abadi di neraka karena memiliki kunci surga, yakni kalimat tauhid tersebut.

"Tapi orang Islam itu harus senang karena kita diberi kunci surga, yaitu Lailahaillallah," ungkap Gus Baha.

*** (Nando Zikir/Portal Jember)

Halaman:

Editor: Dian Toro

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah