APAKAH BOLEH Baca Surat Al Kahfi Tiap Jumat dengan Cara Dicicil? Simak Penjelasan Ustadz Khalid Basalamah

- 26 Februari 2022, 05:25 WIB
7 Keutamaan Surat Al Kahfi yang dibaca tiap Jumat
7 Keutamaan Surat Al Kahfi yang dibaca tiap Jumat /Al Quran Indonesia

3. Diampuni dosa-dosanya

Imam Mardawaih meriwayatkan dari Ibnu Umar, "Barang siapa membaca surah Al Kahfi pada hari Jum'at maka akan ada cahaya yang menyinari dari telapak kakinya hingga langit yang akan menyinari dirinya kelak pada hari kiamat.

Baca Juga: LENGKAP! Profil dan Latar Pendidikan Menag Yaqut Cholil Qoumas, Sosok yang Saat Ini Sedang Disorot

4. Rumahnya tidak akan dimasuki setan

Ibnu Mardawaih meriwayatkan dari Abdullah bin Mughaffal "Rumah yang dibacakan didalamnya surat Al Kahfi atau Al Baqarah tidak akan dimasuki oleh setan sepanjang malam itu,"

5. Dipancarkan cahaya di antara dua Jum'at

Diriwayatkan dari Abu Sa'id al Khudri ra, "Barangsiapa membaca surat Al Kahfi pada hari Jum'at, maka akan dipancarkan cahaya untuknya di antara dua Jum'at.

6. Dijaga dari dosa di antara dua Jum'at

Abdullah bin Umar ra berkata: Rasulullah SAW bersabda, "siapa yang membaca surat Al Kahfi pada hari Jum'at, maka akan memancar cahaya dari bawah kakinya sampai langit. Akan meneranginya kelak pada hari kiamat dan diampuni dosanya antara dua Jum'at.

7. Disinari di hari kiamat

Halaman:

Editor: Arumi Razeta

Sumber: Kabar Lumajang


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah