Begini Tata Cara, Bacaan Doa-doa dan Etika Berziarah Kubur ke Makam Meneladani Rasulullah Muhammad SAW

- 29 Maret 2022, 23:04 WIB
Ilustrasi - Doa ziarah kubur menjelang Bulan Puasa Ramadhan 1443 H/2022 lengkap tulisan latin, artinya, dan tata cara dzikir sesuai ajaran Rasulullah.
Ilustrasi - Doa ziarah kubur menjelang Bulan Puasa Ramadhan 1443 H/2022 lengkap tulisan latin, artinya, dan tata cara dzikir sesuai ajaran Rasulullah. / /Antara/ Rivan Awal Lingga

Sementara itu, ulama menegaskan ziarah kubur tentu saja diperbolehkan asal tidak ada unsur yang bisa membuat seseorang menjadi terlibat dalam kesyirikan.

Allah SWT berfirman:

إِنَّ اللّهَ لاَ يَغْفِرُ أَن يُشْرَكَ بِهِ وَيَغْفِرُ مَا دُونَ ذَلِكَ لِمَن يَشَاءُ

Artinya : "Sesungguhnya Allah tidak akan memberi ampun terhadap dosa syirik kepada-Nya dan Dia akan memberi ampun terhadap dosa lainnya yang berada di bawah tingkatannya bagi siapa saja yang dikehendaki oleh-Nya." (QS. An Nisaa ayat 116)

Baca Juga: Surat Yasin Lengkap dari Ayat 1 Hingga 83, Tulisan Arab, Latin, Terjemahan, Buat Ziarah Kubur Jelang Ramadhan

Ilustrasi ziarah kubur sebelum bulan Ramadhan
Ilustrasi ziarah kubur sebelum bulan Ramadhan

Berikut etika ziarah kubur seperti dikutip tim IndoTrends.ID dari Berita DIY dengan artikel berjudul Doa Ziarah Kubur, LENGKAP Arab, Latin , dan Artinya dalam Bahasa Indonesia, yakni :

1. Mengucap salam

السَّلامُ عَلَيْكُمْ دَارَ قَوْمٍ مُؤْمِنينَ وَأتاكُمْ ما تُوعَدُونَ غَداً مُؤَجَّلُونَ وَإنَّا إنْ شاءَ اللَّهُ بِكُمْ لاحقُونَ

Assalamu'alaìkum dara qaumìn mu'mìnîn wa atakum ma tu'adun ghadan mu'ajjalun, wa ìnna ìnsya-Allahu bìkum lahìqun

Halaman:

Editor: Rahman Dhani

Sumber: Berita DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah