INILAH 9 Cara Sederhana Untuk Menghilangkan Jerawat di Wajah, No. 4 Aneh dan Tidak Lazim

- 14 Juni 2021, 22:37 WIB
Manfaat Es Batu Bagi Kulit Wajah
Manfaat Es Batu Bagi Kulit Wajah /Bru-nO / Pixabay /102/

Jus lemon memiliki banyak manfaat untuk kulit karena dapat membantu jerawat mengering lebih cepat dan mengurangi kemerahannya.

Yang perlu Anda lakukan adalah mencelupkan kapas bersih ke dalam jus lemon segar dan mengoleskannya ke jerawat.

3. Madu

Madu merupakan antiseptik alami yang dapat mencegah pertumbuhan bakteri dan mempercepat proses penyembuhan.

Madu juga memiliki sifat anti inflamasi yang dapat mencegah pembengkakan dan kemerahan akibat jerawat.

Cukup teteskan madu diatas kapas bersih, tempelkan langsung di area yang ada jerawat dan biarkan selama setengah jam. Setelah itu cuci kulit wajah dengan baik dengan air hangat suam-suam kuku.

4. Pasta Gigi

Pasta gigi adalah obat yang terbilang aneh untuk mengobati jerawat  tapi ternyata efektif untuk mengurangi jerawat.

Pasta gigi dapat digunakan sebagai pengobatan jerawat dalam keadaan darurat.

Karena ternyata menggunakan pasta gigi dapat membantu mengeringkan jerawat dan mempercepat proses penyembuhan.

Halaman:

Editor: Arumi Razeta


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah