TERBUKTI Lebih Sehat Mana, Olahraga Pagi Hari atau Malam Hari? Simak Penjelasan dr. Zaidul Akbar

- 11 Agustus 2021, 23:33 WIB
 Terbukti lebih sehat mana, olahraga pagi hari atau malam hari?   Karena semua kembali kepada manfaat yang ingin didapatkan, bisa olahraga pada pagi hari atau malam hari, itu tergantung pada kebutuhan.
Terbukti lebih sehat mana, olahraga pagi hari atau malam hari? Karena semua kembali kepada manfaat yang ingin didapatkan, bisa olahraga pada pagi hari atau malam hari, itu tergantung pada kebutuhan. /pexels/jonathan

INDOTRENDS.ID - Terbukti lebih sehat mana, olahraga pagi hari atau malam hari? 

Karena semua kembali kepada manfaat yang ingin didapatkan, bisa olahraga pada pagi hari atau malam hari, itu tergantung pada kebutuhan.

Meskipun olahraga malam hari tidak dilarang, namun dr. Zaidul Akbar menyarankan untuk dilakukan karena akan mengganggu jadwal dan kualitas tidur.

Seperti diketahui, selain menyehatkan tubuh dan membuat selalu bugar, olahraga juga berfungsi untuk mengurangi stres.

Akan tetapi, kesibukan bekerja membuat waktu olahraga menjadi berantakan hingga dilakukan sebisa dan kapan saja.

Baca Juga: AKURAT! Dokter Zaidul Akbar Ungkap Rahasia Cara Bedakan Madu Asli dan Palsu, Semudah Ini Triknya!

Berikut adalah penjelasan dari dr. Zaidul Akbar tentang waktu terbaik untuk berolahraga yang telah dilansir dari kanal YouTube Bisikan.com pada postingan video 10 Agustus 2021.

dr. Zaidul Akbar menjelaskan bahwa olahraga di pagi hari lebih baik dan disarankan daripada olahraga di malam hari.

Akan tetapi, dr. Zaidul Akbar tidak melarang siapa saja yang ingin berolahraga di malam hari.

Halaman:

Editor: Arumi Razeta

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x