APA SAJA Efek Samping Vaksin Booster AstraZeneca, Moderna, Pfizer? Berapa Lama Efek Vaksin Booster Hilang?

- 18 Februari 2022, 15:03 WIB
 Apa saja efek samping dari vaksin booster dari AstraZeneca dibanding vaksin booster Moderna dan vaksin booster dari Pfizer ? Simak !
Apa saja efek samping dari vaksin booster dari AstraZeneca dibanding vaksin booster Moderna dan vaksin booster dari Pfizer ? Simak ! /Unsplash / Ed Kami

 Apa saja efek samping dari vaksin booster dari AstraZeneca dibanding vaksin booster Moderna dan vaksin booster dari Pfizer ? Simak !
Apa saja efek samping dari vaksin booster dari AstraZeneca dibanding vaksin booster Moderna dan vaksin booster dari Pfizer ? Simak ! Pixabay.com

Berikut ini adalah beberapa efek samping vaksin booster yang dirangkum dari berbagai sumber:

1. Efek samping Vaksin Booster Pfizer

Pfizer dapat diberikan sebagai lanjutan dosis homolog sebanyak 1 dosis minimal setelah 6 bulan dari vaksinasi primer Pfizer. Vaksin Pfizer (Comirnaty) dapat meningkatkan nilai titer antibodi netralisasi setelah 1 bulan pemberian booster sebesar 3,29 kali.

Adapun efek samping dari vaksin Covid-19 booster Pfizer adalah: nyeri di tempat suntikan, nyeri otot, demam, nyeri sendi.

2. Efek samping Vaksin booster AstraZeneca

Vaksin AstraZeneca juga disetujui sebagai vaksin booster homolog. Pemberian sebanyak 1 dosis minimal setelah 6 bulan dari vaksinasi primer dosis lengkap AstraZeneca.

Penggunaan booster menunjukkan peningkatan nilai rata-rata titer antibodi IgG setelah booster lanjutan dari 1792 menjadi 3746. Efek samping vaksin Covid-19 booster AstraZeneca yang ditunjukkan bersifat ringan (55%) dan sedang (37%).

Efek samping paling umum setelah vaksin Covid-19 booster AstraZeneca adalah nyeri bekas suntikan tak enak badan merasa lelah menggigil atau demam, sakit kepala, mual, nyeri sendi.

3. Efek samping vaksin booster Moderna

Halaman:

Editor: Dian Toro

Sumber: Seputar Tangsel


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah