CONTOH Karangan Singkat atau Narasi Pendek tentang alam pedesaan: Betapa Indah Desa Tempat Ibuku Dilahirkan

- 9 November 2022, 10:56 WIB
Ilustrasi: Berikut ini salah satu contoh karangan singkat atau narasi pendek materi pelajaran Bahasa Indonesia tentang alam pedesaan.
Ilustrasi: Berikut ini salah satu contoh karangan singkat atau narasi pendek materi pelajaran Bahasa Indonesia tentang alam pedesaan. /Pexels/ Tahir Shaw

INDOTRENDS.ID - Ayo semangat belajar! Ini contoh karangan singkat atau narasi pendek tentang alam pedesaan berjudul: Betapa Indah Permai Desa Tempat Ibuku Dilahirkan 

Contoh karangan singkat atau narasi pendek ini semoga bisa menjadi inspirasi bagimu ketika ada pekerjaan rumah untuk membuat artikel karangan singkat.

Contoh karangan singkat atau narasi pendek tentang alam pedesaan

Betapa Indah Permai Desa Tempat Ibuku Dilahirkan 

Aku bersyukur liburan semester kali ini dapat kesempatan ke desa tempat ibuku dilahirkan. Sampai di desa kelahiran ibuku, pagi hari terasa udara di luar rumah sangatlah dingin, kulitku seperti berada di dalam lemari es.

Suhu dingin seperti hampir membekukan seluruh tubuhku karena desa ini berada di dataran tinggi yang dikelilingi sawah hijau dan perkebunan.

Ini adalah hari pertamaku berada di desa tempat ibu dilahirkan 50 tahun lalu. Keluarga dan kerabat ibuku masih banyak yang tinggal di desa.

Sayangnya aku tidak berkesempatan bertemu kakek dan nenekku, orangtua ibuku.

Karena kakek dan nenek sudah meninggal ketika aku dilahirkan. 

Halaman:

Editor: Dian Toro


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x