Mengapa Malin Kundang Dikutuk Jadi Batu oleh Ibunya? Ini Cerita Lengkap Dongeng Malin Kundang, Sumatera Barat

- 20 November 2022, 13:06 WIB
Ilustrasi cerita rakyat dari Sumatera Barat berjudul 'Malin Kundang'
Ilustrasi cerita rakyat dari Sumatera Barat berjudul 'Malin Kundang' /Canva/

Esoknya saat matahari pagi muncul di ufuk timur, badai telah reda. Di kaki bukit terlihat kepingan kapal yang telah menjadi batu. Itulah kapal Malin Kundang! Tampak sebongkah batu yang menyerupai tubuh manusia.

Itulah tubuh Malin Kundang anak durhaka yang kena kutuk ibunya menjadi batu karena telah durhaka. Disela-sela batu itu berenang-renang ikan teri, ikan belanak, dan ikan tengiri. Konon, ikan itu berasal dari serpihan tubuh sang istri yang terus mencari Malin Kundang.

Sampai sekarang jika ada ombak besar menghantam batu-batu yang mirip kapal dan manusia itu, terdengar bunyi seperti lolongan jeritan manusia, terkadang bunyinya seperti orang meratap menyesali diri, “Ampun, Bu…! Ampuun!” konon itulah suara si Malin Kundang, anak yang durhaka pada ibunya.

***

Kumpulan dongeng cerita rakyat menarik lainnya >

Halaman:

Editor: Dian Toro

Sumber: histori.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x