GEGER Thaun Jin dan Lampor Ketuk Pintu Tengah Malam, Begini Pandangan Islam Tentang Wabah Penyakit & Kematian

- 18 Juli 2021, 10:12 WIB
Muncul heboh Thaun Jin dan lampor di Madura dan Jawa Timur, sebenarnya mitos atau fakta? Ini pandangan Islam tentang wabah Thaun dan Lampor.
Muncul heboh Thaun Jin dan lampor di Madura dan Jawa Timur, sebenarnya mitos atau fakta? Ini pandangan Islam tentang wabah Thaun dan Lampor. /Elder Scrolls

INDOTRENDS.ID - Muncul heboh Thaun Jin dan lampor di Madura dan sebagian Jawa Timur, sebenarnya mitos atau fakta?

Angka kematian selama pandemi Covid-19 memunculkan mitos-mitos lama soal Thaun Jin atau wabah penyakit akibat kehadiran jin-jin jahat pembawa penyakit.

Mitos yang berkembang di kalangan masyarakat itu ada yang mempercayai, ada juga yang menganggap cuma takhayul.

Baca Juga: Lampor di Jawa yang Viral, Arti Maksud Lampor, Wujud Asli Berikut Gambar, Mitos Keranda Terbang Ketuk Pintu!

Islam sejak lama memberikan pandangan tentang wabah penyakit dan takdir kematian yang sebenarnya tidak ada kaitan dengan kehadiran jin-jin jahat.

Dunia maya dihebohkan dengan kabar viral tentang adanya Thaun Jin dan Lampor di Madura, Jawa Timur.

Berita yang viral melalui aplikasi TikTok, Instagram, dan Facebook ini sempat menghebohkan masyarakat pulau Madura.

Baca Juga: RUMOR Lampor atau Keranda Terbang Hebohkan Malang, Warga Bergegas Pasang Ketupat & Pelepah Kelapa Buat Tangkal

Ceritanya berawal ketika tengah malam terdengar ketukan pintu sehingga membuat orang-orang penasaran dan datang untuk mencari tahu sumber suara.

Halaman:

Editor: Dian Toro

Sumber: Seputar Lampung


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x