Zikir Setelah Sholat Subuh, Lengkap Teks Arab, Latin, dan Artinya, Dipercaya Membawa Cahaya dan Ketenangan

- 23 Desember 2022, 15:17 WIB
Berikut ini teks bacaan zikir setelah sholat subuh untuk memohon pahala berlimpah, lengkap dalam bahasa Arab, Latin, dan juga artinya.
Berikut ini teks bacaan zikir setelah sholat subuh untuk memohon pahala berlimpah, lengkap dalam bahasa Arab, Latin, dan juga artinya. /Pixabay/artadyagumelar//

Amalan setelah sholat subuh yang dianjurkan adalah berzikir. Zikir merupakan kegiatan yang baik dan banyak manfaatnya. Selain memberikan pahala berlimpah, juga dipercaya membawa cahaya serta ketenangan, baik di dunia dan bekal di akhirat kelak.

Berikut ini zikir sebagai amalan setelah sholat subuh, riwayat hadis pada Shahih Muslim menyebut lafal tasbih :

سُبْحَانَ اللهِ وَبِحَمْدِهِ

Subhānallāhi wa bi hamdih.

Artinya: "Mahasuci Allah dengan segala puji bagi-Nya."

Adapun riwayat hadis dari Abu Dawud menyebut lafal tasbih sebagai berikut:

سُبْحَانَ اللهِ العَظِيْمِ وَبِحَمْدِهِ

Subhānallāhil 'azhīmi wa bi hamdih.

Artinya: "Mahasuci Allah yang maha agung dengan segala puji bagi-Nya."

Baca Juga: Lafal Sayyidul Istighfar Lengkap Teks Arab, Latin dan Artinya, Keutamaannya Dapat Garansi Masuk Surga

Halaman:

Editor: Arumi Razeta


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah